Suara.com - Minum kopi merupakan cara terbaik untuk menikmati pagi agar mendapatkan tambahan energi. Tak hanya itu, kopi juga bisa dinikmati di sela-sela bekerja agar tetap fokus dan tidak mengantuk.
Kopi ternyata memiliki manfaat bagi sebagian orang untuk mengurangi risiko kanker prostat, mengurangi risiko gangguan pendengaran, dan menurunkan risiko gagal jantung.
Meski bermanfaat bagi sebagian orang, kopi justru memiliki lebih banyak efek negatif bagi golongan tertentu, seperti meningkatkan rasa cemas dan memengaruhi kesehatan dengan cara yang tidak diketahui.
Mengutip Eat This, Not That, berikut ini golongan orang yang sebaiknya harus menghindari kopi.
1. Ibu Hamil
American College of Obstetrics and Gynecology menyarankan kepada ibu hamil untuk membatasi asupan kafein hingga 200 miligram atau setara dengan dua cangkir kopi. Hal itu untuk meminimalisasi risiko keguguran, persalinan prematur, dan berat badan lahir rendah.
Namun, penelitian dalam British Journal of Medicine pada 2020 menjelaskan tidak ada batas aman untuk asupan kafein selama kehamilan. Sebaiknya, konsultasikan dengan dokter kandunga mengenai konsumsi kafein.
2. Ibu Menyusui
Selain ibu hamil, ibu yang sedang menyusui juga harus menghindari minum kopi. American Pregnancy Association menyarankan untuk menghindari kafein selama kehamilan dan menyusui karena kafein bersifay stumulan dan diuretik.
Baca Juga: Waspada! 4 Minuman Populer Ini Diam-Diam Tingkatkan Risiko Diabetes
Khawatirnya, ibu menyusui berisiko mengalami dehidrasi apabila kelebihan konsumsi kafein.
3. Penderita Glaukoma
Ahli Gizi Angel Planells, MS, RDN menjelaskan tekanan intraokular akan meningkat pada penderita glaukoma saat mereka mengonsumsi kopi. Oleh sebab itu, dianjurkan untuk menghindari konsumsi kopi.
Penelitian oleh Mount Sinai, minum kafein dalam jumlah banyak dapat meningkatkan risiko glaukoma pada mereka yang memiliki kecenderungan terhadap peningkatan tekanan mata.
4. Penderita Sindrom Iritasi Usus Besar
Bagi kamu penderita sindrom iritasi usus besar (IBS), sangat dianjurkan untuk membatasi atau menghindari minuman berkafein, seperti kopi.
Berita Terkait
-
Sederet Manfaat Masker Kopi untuk Wajah, Lancarkan Aliran Darah Bikin Kulit Cerah
-
Waspada! 4 Minuman Populer Ini Diam-Diam Tingkatkan Risiko Diabetes
-
5 Rekomendasi Kafe Hits di Madiun yang Cocok Buat Nugas, Super Nyaman!
-
Lindungi Senyummu! 4 Tips Minum Kopi tanpa Sebabkan Gigi Kuning dan Rusak
-
Nongkrong di Warkop? Jangan Lupa Cek Link DANA Kaget, Siapa Tahu Dapat Rp500 Ribu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
5 Vitamin untuk Perempuan Jelang Menopause, Cocok Diminum sejak Usia 40-an
-
Apa Arti Mens Rea? Special Show Pandji Pragiwaksono yang Bikin Panas Dingin
-
5 Sampo Murah Terbaik untuk Kulit Kepala Sensitif yang Dijual Indomaret
-
Urutan Hair Care Natur untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rambut Sehat Seperti Muda
-
Panduan Ukuran Sepatu Anak Usia 1-10 Tahun Standar EU, UK, US, Biar Bunda Gak Salah Beli
-
Bebas Nyeri Lutut, Ini 5 Sepatu Jalan Jauh Paling Nyaman untuk Usia 40-an ke Atas
-
5 AC Portable Low Watt Ramah Gaji UMR, Usir Panas Tanpa Bongkar Tembok
-
BSU 2026 Kapan Cair? Cek Informasi Terkini dan Cara Cek Penerima Bantuan
-
Pilih Bijak! 4 Eksfoliator Aman untuk Wajah Berjerawat yang Wajib Dicoba