- Gaji dan tunjangan DPRD Jawa Barat ikut menjadi sorotan.
- Besaran tunjangan rumah anggota DPRD Jawa Barat mencapai Rp65 jutaan.
- Tunjangan rumah DPRD Jawa Barat dinilai lebih besar dari DPR RI.
Suara.com - Akhir-akhir ini tunjangan dan fasilitas pejabat negara tengah menjadi sorotan tajam publik. Besaran nominal yang diterima para wakil rakyat memantik gelombang aksi unjuk rasa di berbagai kota.
Sebab munculnya gelombang protes publik yang juga terjadi di DPRD Jawa Barat, dikarenakan nilai nominal anggaran untuk tunjangan serta fasilitas wakil rakyat disebut-sebut tidak sesuai dengan kondisi ekonomi saat ini yang lagi sulit. Salah satu menjadi sorotan yakni besaran tunjangan rumah.
Setiap pimpinan serta anggota DPRD Jawa Barat yang tidak memperoleh fasilitas rumah dinas akan mendapatkan tunjangan rumah berupa uang tunai dengan nilai nominal puluhan juta rupiah, tergantung jabatannya. Dengan besaran berbeda-beda antara Ketua, Wakil Ketua dengan anggota.
Besaran Tunjangan Rumah Anggota DPRD Jabar
Pembagian besaran tunjangan DPRD telah diatur lebih rinci dalam Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 189 Tahun 2021.
Aturan tersebut menyebutkan bahwa, setiap pimpinan dan anggota DPRD Jawa Barat yang tidak memperoleh fasilitas rumah dinas akan mendapat tunjangan rumah berupa uang tunai.
Lebih lanjut, tunjangan tersebut akan dibayarkan rutin setiap bulan. Nilai nominal tunjangan berbeda, yang mana besaran paling tinggi nilainya Rp71 juta diberikan untuk Ketua DPRD, selanjutnya Wakil Ketua hanya berhak atas uang senilai Rp 65 juta, sedangkan anggotanya menerima Rp62 juta.
Selain memeroleh tunjangan rumah yang nilainya fantastis, ternyata anggota DPRD masih menerima berbagai fasilitas lain seperti uang paket Rp225.000, uang representasi Rp2.200.000, tunjangan jabatan Rp3.200.000, tunjangan komunikasi intensif Rp21.000.000, tunjangan transportasi Rp17.000.000, tunjangan reses Rp21.000.000.
Gaji dan Tunjangan Anggota DPRD Jawa Barat
Baca Juga: Tunjangan Perumahan Rp50 Juta Dihapus, Ini Rincian Gaji Baru Anggota DPR
Seorang yang menjabat sebagai anggota DPRD Jawa Barat, ternyata tidak hanya menerima tunjangan rumah dan lainnya dalam nilai nominal fantastis.
Masih ada gaji pokok beserta tambahan lainnya, kalau dijumlahkan keseluruhan besarannya bikin rakyat menjerit.
Berdasarkan informasi dari berbagai sumber, berikut uraian singkat besaran gaji serta tunjangan mulai dari anggota, wakil ketua hingga ketua sebelum dipotong pajak.
Gaji dan Tunjangan Anggota DPRD Jabar
Besaran gaji pokok anggota DPRD Jabar sebesar Rp2.250.000. Namun, masih ada tambahan pendapat lainnya berupa jaminan kesehatan termasuk keluarga senilai Rp4.000.000, uang paket Rp225.000, pelaksanaan reses setiap 3 tahun sekali sebesar Rp 18.987.500 dan masih ada 6 tunjangan lainnya.
Rincian tunjangan tersebut antara lain tunjangan jabatan Rp3.262.500, tunjangan AKD Rp130.500, tunjangan komunikasi Rp21.000.000, tunjangan reses Rp21.000.000, tunjangan rumah Rp62.000.000, tunjangan transportasi Rp17.500.000.
Berita Terkait
-
Dompet Terasa Pas-pasan? 5 Tanda Ini Justru Bukti Anda Sudah Masuk Jebakan Kelas Menengah
-
Pramono Ungkap DPRD Jakarta Bahas Tunjangan Rumah Rp 78 Juta Hari Ini, Akan Dipangkas?
-
Kekayaan Bertambah, Elon Musk Dapat Paket Gaji Baru Rp 2.367 Triliun dari Tesla
-
Pramono Tunggu Sikap DPRD Soal Polemik Tunjangan Perumahan Rp78 Juta
-
Akhirnya! DPR Hentikan Tunjangan Rumah Anggota, Ini Alasannya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
Review dan Harga Sunscreen KOMAR MAX, Apa Saja Varian Terbaiknya?
-
Cara Bikin CV 'Sat-set' Dilirik HRD: Gak Perlu Bayar Jasa Rp600 Ribu!
-
Kapan Sidang Isbat Awal Ramadan 2026? Ini Jadwal Resminya
-
Asics Gel Kayano 32 untuk Apa? Cocok bagi Pemilik Kaki Rata
-
Tahapan Seleksi Petugas Haji 2026 Apa Saja? Heboh Chiki Fawzi Mendadak Dicopot
-
5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu