- Anak Sri Mulyani dan Retno Marsudi kompak bersamaan lulus pendidikan Dokter Spesialis UI.
- Momen Retno Marsudi dan Sri Mulyani kompak mengantar anak mereka masing-masing ke wisuda dokter spesialis FKUI.
- Adwin Haryo Indrawan dan Bagas Adhimurda diketahui mengambil spesialisasi berbeda.
Suara.com - Duo mantan menteri, yakni Sri Mulyani dan Retno Marsudi ternyata kompak tengah berbahagia mengantarkan anak mereka masing-masing ke karier impian sebagai dokter.
Eks Menteri Keuangan Sri Mulyani diketahui sempat mendampingi puteranya, Adwin Haryo Indrawan yang menjadi wisudawan dalam seremoni wisuda Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Sabtu (13/9/2025) lalu.
Diketahui bahwa Adwin kini resmi mengambil spesialisasi dan selangkah lebih dekat menuju puncak kariernya.
Adapun di kesempatan yang sama, hadir mantan Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi. Retno kala itu juga mendampingi anaknya, Bagas Adhimurda yang menjadi wisudawan seperti Adwin.
Sri Mulyani berkesempatan bersua dengan Retno Marsudi dan sontak foto bersama.
Momen Retno Marsudi dan Sri Mulyani kompak mengantar anak mereka masing-masing ke wisuda dokter spesialis FKUI sontak menjadi sorotan publik.
“Alhamdulillah, hari ini, saya dan Sri Mulyani bertemu dalam suasana bahagia,” bunyi caption yang ditulis Retno melalui akun Instagram pribadinya, diunggah pada Sabtu (13/9/2025).
Banyak yang menuangkan apresiasi lantaran kedua wanita hebat tersebut berhasil membesarkan anak yang berprestasi.
"Proficiat untuk anak-anak ya bu Retno Marsudi dan Sri Mulyani. Ikut bangga melihatnya," salah satu contoh dari sekian ribu komentar positif di unggahan Retno Marsudi.
Baca Juga: Pendidikan Mentereng 3 Anak Sri Mulyani, Ada yang Lulus Dokter Spesialis UI
Mari simak profil anak Sri Mulyani, Adwin Haryo Indrawan dan anak Retno Marsudi, Bagas Adhimurda.
Profil Adwin Haryo Indrawan: Ambil spesialis penyakit dalam
Tak mengherankan jika Adwin Haryo Indrawan tumbuh menjadi seorang yang berprestasi.
Ia dibesarkan oleh seorang ibu, Sri Mulyani yang menjadi ekonom perempuan paling kondang di Tanah Air.
Ayahnya, Tony Sumartono yang menggeluti bidang yang sama dengan Sri Mulyani dan menjadi salah satu tokoh perbankan besar.
Adwin punya dua orang saudara, yakni kakak bernama Dewinta Illinia dan adik Luqman Indra Pambudi.
Kedua saudara Adwin sama-sama punya pendidikan mentereng dan pernah kuliah di luar negeri.
Berita Terkait
-
Pendidikan Mentereng 3 Anak Sri Mulyani, Ada yang Lulus Dokter Spesialis UI
-
Mengukur Warisan Sri Mulyani: Antara Pujian Pasar dan Kritik Penegakan Hukum Internal
-
Kompak di Wisuda FKUI, Momen Sri Mulyani dan Retno Marsudi Rayakan Putra Jadi Dokter Spesialis Top!
-
Prabowo Kirim Surat ke Eks Menteri Termasuk Sri Mulyani, Ini Isinya...
-
Pakar Bongkar Pencopotan Sri Mulyani dan Budi Gunawan, Manuver Prabowo Ambil Alih Penuh Kendali?
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar