Harga: Rp163.000
Headset ini menonjol berkat desain open-ear yang ringan (hanya 13 gram), menjadikannya sangat nyaman dan aman untuk kesehatan telinga karena tidak menyumbat saluran pendengaran. Fitur utamanya adalah menjaga kewaspadaan di jalan saat Anda berlari.
Dengan rating IPX4, perangkat ini cukup tangguh menghadapi keringat dan hujan ringan. Daya tahannya pun lumayan, mencapai hingga 10 jam dalam sekali pengisian.
4. Kiip TWS Bluetooth Headset Earhooks DTH5 PRO
Harga: Rp199.000
TWS dengan desain earhooks ini ideal untuk olahraga intens karena desain ergonomisnya memastikan earphone tidak mudah lepas.
Dengan sertifikasi IPX4, ia tahan keringat. Koneksi Bluetooth 5.4 yang stabil dan teknologi low latency membuatnya nyaman digunakan. Perangkat ini siap dipakai hingga 10 jam.
5. Sony Headphone In-ear Nirkabel WI-C100
Harga: Rp298.000
Baca Juga: Serius Tekuni Hobi Lari? Waktunya Beli Sepatu Carbon Plate, Ini 3 Rekomendasinya
Untuk penggemar merek Sony, model ini menawarkan daya tahan baterai yang sangat lama, hingga 25 jam. Dengan rating IPX4, ia aman dari cipratan air dan keringat.
Keunggulan tambahannya terletak pada kualitas audio, berkat teknologi Digital Sound Enhancement Engine (DSEE) yang memulihkan detail suara yang hilang.
Meskipun ini adalah model in-ear, namun sudah memiliki ketahanan air yang memadai untuk aktivitas harian dan olahraga ringan.
Kontributor : Rizqi Amalia
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
5 Pasta Gigi Supermarket untuk Atasi Gusi Bengkak dan Berdarah
-
11 Link Download Gambar Banner Isra Miraj 2026 agar Makin Meriah
-
Benarkah Janda Boleh Menikah tanpa Wali seperti yang Dikatakan Inara Rusli?
-
7 Lipstik Wardah untuk Usia 50-an, Bikin Bibir Sehat dan Tampilan Fresh Elegan
-
3 Rekomendasi Neck Cream untuk Mengatasi Leher Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
-
Di Balik Layar Profesi Live Shopping E-Commerce, Benarkah Harus Terus 'Ngoceh'?
-
6 Rekomendasi Cushion yang Mengandung Centella Asiatica, Wajah Flawless Anti Iritasi
-
5 Rekomendasi Showcase Rp3 Jutaan Kapasitas Besar dan Hemat Listrik, Cocok untuk Usaha Minuman
-
Laras Faizati Kasus Apa? Akhirnya Dibebaskan meski Dinyatakan Bersalah
-
5 Smartwatch Wanita dengan Fitur Kesehatan Lengkap Mulai Rp100 Ribuan, Stylish Tak Perlu Ribet