- Trail running ringan dan fleksibel untuk jalur cepat.
- Hiking shoes tangguh dan mendukung medan berat.
- Pilih sepatu sesuai aktivitas agar perjalanan nyaman dan aman.
Meski bisa digunakan untuk lari, sepatu hiking kurang ideal karena kekakuannya membuat gerakan cepat menjadi sulit.
Rekomendasi Sepatu Trail Running
Berikut beberapa rekomendasi sepatu trail running dari merek lokal maupun internasional yang menarik untuk dipertimbangkan.
1. 910 Nineten Yuza Evo
Harga: Rp579.000
Yuza Evo adalah sepatu trail lari yang dirancang untuk menaklukkan medan alam tropis Indonesia.
Upper terbuat dari Maxi Breathe Upper Tech yang kuat, ringan, dan sirkulasi udaranya baik, membuat kaki tetap nyaman.
Midsole Airflex Sole memberikan cushioning empuk dan ringan, sementara outsole Rubber Tech mendukung traksi maksimal di berbagai medan.
Teknologi Hexa Cush dan Seamlock membuat setiap langkah lebih nyaman dan stabil saat jogging atau berlari di alam bebas.
Baca Juga: 5 Sepatu Lokal Kembaran Nike yang Empuk, Stylish dan Harganya Terjangkau
Lapisan HyperWeb pada upper menambah struktur sepatu tanpa menambah beban, tetap fleksibel untuk aktivitas lari sehari-hari.
2. Ortuseight Shkhara
Harga: Rp1.019.000
Ortuseight Shkhara juga menjadi salah satu sepatu trail running dari merek lokal yang patut dipertimbangkan. Sepatu ini dilengkapi outsole vibram.
Lalu ada midsole phylon untuk memberi dorongan saat berlari dan upper mesh yang memastikan sepatu tetap ringan serta tahan lama.
Ortuseight Shkhara cocok untuk pelari lintas alam maupun aktivitas outdoor lainnya. Sepatu ini tetap nyaman meski digunakan dalam durasi panjang.
Berita Terkait
-
5 Sepatu Lokal Kembaran Nike yang Empuk, Stylish dan Harganya Terjangkau
-
5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
-
5 Rekomendasi Sepatu Multifungsi: Tampil Formal untuk Ngantor, Nyaman Dipakai Lari Kejar KRL
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal yang Nyaman untuk Orang Berbadan Gemuk
-
5 Pilihan Sepatu Minimalis untuk Gaya Celana Gombrong, Cocok Dipakai di 2026
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
5 Vitamin untuk Perempuan Jelang Menopause, Cocok Diminum sejak Usia 40-an
-
Apa Arti Mens Rea? Special Show Pandji Pragiwaksono yang Bikin Panas Dingin
-
5 Sampo Murah Terbaik untuk Kulit Kepala Sensitif yang Dijual Indomaret
-
Urutan Hair Care Natur untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rambut Sehat Seperti Muda
-
Panduan Ukuran Sepatu Anak Usia 1-10 Tahun Standar EU, UK, US, Biar Bunda Gak Salah Beli
-
Bebas Nyeri Lutut, Ini 5 Sepatu Jalan Jauh Paling Nyaman untuk Usia 40-an ke Atas
-
5 AC Portable Low Watt Ramah Gaji UMR, Usir Panas Tanpa Bongkar Tembok
-
BSU 2026 Kapan Cair? Cek Informasi Terkini dan Cara Cek Penerima Bantuan
-
Pilih Bijak! 4 Eksfoliator Aman untuk Wajah Berjerawat yang Wajib Dicoba