Suara.com - Pertandingan final tunggal putri turnamen Sony Open di Miami, Florida, bakal menghadirkan pertarungan seru antara petenis peringkat satu dunia, Serena Williams, dengan pemegang peringkat dua dunia, Li Na. Menariknya, menanggapi hal itu, Li Na justru mengaku senang karena dirinya bakal bisa menguji sejauh mana permainannya berkembang.
Pertemuan kedua petenis putri teratas itu terjadi setelah masing-asing mengalahkan seteru beratnya di semifinal. Seperti diberitakan sebelumnya, Serena sukses menaklukkan pesaing yang selalu bertekad mengalahkannya, Maria Sharapova, dengan 6-4 dan 6-3. Sementara itu Li sukses mengalahkan lawan yang juga ia taklukkan di final Australian Open lalu, Dominika Cibulkova, dengan 7-5, 2-6 dan 6-3.
"Tantangan yang bagus (di final). Terakhir kali aku menghadapinya (Serena) adalah di Kejuaraan (Tur WTA). Jadi itu sudah empat bulan lalu, dan kali ini kita bisa lihat seberapa jauh aku sudah berkembang," ujar Li seusai pertandingannya, mengenai calon lawannya di final.
"Aku sungguh senang bisa menghadapinya lagi. Semua orang tentu akan percaya diri ketika mereka masuk final. Saya kira, pastinya, ini akan jadi pertandingan yang berat," tandasnya.
Hasil pertandingan semifinal tunggal putri Sony Open, Kamis (27/3) waktu setempat:
2-Li Na (Cina) vs 10-Dominika Cibulkova (Slovakia): 7-5 2-6 6-3
1-Serena Williams (AS) vs 4-Maria Sharapova (Rusia): 6-4 6-3
(Reuters/Infostrada)
Tag
Berita Terkait
-
Janice Tjen Masuk Daftar Pemain Hobart International Usai 'WO' di ASB Classic
-
5 Perbedaan Sepatu Padel dan Tenis, Wajib Tahu sebelum Beli
-
Perjalanan Manis Janice Tjen di 2025: Tembus 50 Besar Dunia dan Rajai SEA Games
-
6 Perbedaan Padel dan Tenis Paling Mendasar, Wajib Dipahami Pemula
-
Janice Tjen Bersyukur Tutup SEA Games 2025 dengan Emas Setelah Sempat Jatuh Sakit
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani
-
BGN Ancam Suspend Dapur MBG Tanpa Sertifikat Higiene, Target Nol Keracunan 2026