Seorang lelaki yang memiliki sejarah gangguan mental menikam tujuh orang hingga tewas di sebuah asrama sanatorium di Beidaihe, sebuah daerah yang tak jauh dari Beijing, Cina, hari Kamis (20/11/2014). Enam korban diantaranya adalah perawat, sementara seorang lainnya adalah petugas administrasi.
Lansiran kantor berita Xinhua, serangan terjadi pada pagi buta. Selain tujuh korban tewas, seorang perawat lain dikabarkan mengalami luka serius.
Tersangka pelaku, yang juga bekerja di sanatorium tersebut, sudah diamankan pihak berwajib. Beijing News menyebut, tersangka teridentifikasi sebagai Li Xiaolong, (27), lelaki yang mengaku punya sejarah gangguan mental dan pernah menjalani perawatan di Beijing dan Tangshan pada tahun 2006. Beijing News juga mengatakan, tersangka tidak pernah punya masalah dengan para korban.
Serangan terhadap pekerja medis ini bukan yang pertama kali terjadi di Cina. Dalam dua tahun terakhir, berulang kali terjadi serangan terhadap dokter dan perawat.
Data kementerian kesehatan menunjukkan bahwa serangan yang diarahkan pada dokter dan pekerja kesehatan lain, entah itu dalam bentuk pemukulan, ancaman, penculikan, pelecehan verbal, dan pembunuhan mencapai 17.243 kasus pada tahun 2010. (Reuters)
Tag
Berita Terkait
-
Tragedi Cemburu di Kolong Jembatan, Manusia Silver Tikam Pria karena Istri Siri
-
Motif Utang Ratusan Juta di Balik Insiden Berdarah Lansia Kebon Jeruk Tewas Ditikam Kerabat Sendiri
-
gegara Jual Tangki untuk Bayar Utang, Agen Gas di Kebon Jeruk Tewas Mengenaskan Dihujam Tikaman
-
Nahas! Tukang Kerupuk di Tangerang Ditikam Gegara Dituduh Rebut Lapak, Begini Nasibnya!
-
Detik-Detik Ustad Jumali Ditikam Saat Imam Salat Subuh
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Jaga Warga Diperluas hingga Pedukuhan, Kapolri Tekankan Penyelesaian Masalah Lewat Kearifan Lokal
-
Polisi: Pelaku Ledakan SMAN 72 Pesan Bahan Peledak Online, Kelabui Ortu Pakai Alasan Eskul
-
Kapolri dan Sri Sultan Pimpin Apel Jaga Warga, Perkuat Keamanan Berbasis Komunitas di DIY
-
Grebek Jaringan Online Scam, Otoritas Myanmar Tangkap 48 WNI
-
Prabowo dan Dasco Bertemu di Istana: Bahas Kesejahteraan Ojol hingga Reforma Agraria
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa Kasus Korupsi Jalan, ICW Curiga KPK Masuk Angin
-
Kontroversi 41 Dapur MBG Milik Anak Pejabat di Makassar, Begini Respons Pimpinan BGN
-
Buntut Putusan MK, Polri Tarik Irjen Argo Yuwono dari Kementerian UMKM, Ratusan Pati Lain Menyusul?
-
Halim Kalla Diperiksa 9 Jam Terkait Korupsi PLTU Mangkrak Rp1,35 Triliun
-
Cegah Lonjakan Harga Jelang Nataru, Prabowo Minta Ganti Menu MBG dengan Daging dan Telur Puyuh