Suara.com - Di balik kemeriahan Tahun Baru Cina di Negeri Tirai Bambu, ternyata ada dampak serius. Polusi udara di Negeri Panda itu makin buruk dikarenakan pesta kembang api di langit-langit distrik.
Air quality index (AQI) atau ideks kualitas udara di 106 kota di Cina di ambang 'tingkat berbahaya'. Terutama pada Rabu (18/2/2015) pukul 20.00 sampai Kamis (19/2/2015) pukul 08.00. Nilai AQI-nya mencapai 300. Itu artinya pencemaran udara di sana sudah sangat serius.
The China National Environmental Monitoring Center (CNEMC) menyebutkan ada 40 kota yang masuk dalam ambang polusi berat. Yang paling parah adalah Beijing.
"Saya hanya memamerkan 'langit biru' pada jaringan sosial saya di pagi hari. Tapi kabut asap kembali di malam hari," keluh seorang warga Beijing, Chen kepada Xinhua.
Biro Lingkungan kota Beijing mencatat ada partikel udara berdiameter 2,5 mikron yang menyebabkan kabut asap. Jumlahnya mencapai 410 mg per meter kubik pada Kamis dinihari. Selain Beijing, Provinsi Hebei, Sichuan, dan Provinsi Gansu juga dilanda polusi berat akibat pesta kembang api.
Konsumsi petasan di Cina memang sangat besar. Terutama pada musim Tahun Baru Cina. Namun karena isu polusi udara, pemerintah mengurangi penjualan petasan di tingkat pengecer sebanyak 20 persen tahun ini. Sebelum penjualannya dibatasi, nilai penjualan petasan eceran di Cina mencapai 50 juta yuan atau sekitar USD 8,1 juta.
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Ada Gugatan ke MK soal Uang Pensiun DPR, Begini Respons Puan Maharani
-
Apa Alasan Menteri Hukum Supratman Sahkan PPP Kubu Mardiono?
-
4 Sentilan Menkeu Purbaya Yudhi untuk Pertamina, Ada Hubungannya dengan Kilang Terbakar?
-
Heboh! Video Zoom Dosen Papua Kembali Beredar, Warganet Ingatkan Ancaman Hukum Penyebar
-
Geger Keracunan Makan Bergizi Gratis, Menham Pigai: 99 Persen MBG Berhasil
-
Ungkit Demo Besar Agustus, Puan Maharani ke DPR-Pemerintah: Yang Salah Kita Perbaiki Bersama
-
Penggugat Gibran Bongkar Celah Fatal di Ijazah SMA: UU Pemilu Minta yang Sederajat, Bukan Setara!
-
MDIS Angkat Bicara, Beberkan Fakta Ijazah Gibran: Kuliah 3 Tahun, Gelar S1 Marketing
-
Di Atas KRI Radjiman, Prabowo Anugerahkan Pangkat Kehormatan dan Bintang Yudha Dharma Pratama
-
Tragis! Pemotor di Cengkareng Tewas Hajar Tiang, Sempat Terpental hingga Masuk ke Got