Suara.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengakui banyak Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang ingin mengundurkan diri sejak dirinya menjabat sebagai orang nomor satu di Jakarta.
Menanggapi hal itu, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Muhammad Taufik menganggap wajar sikap PNS yang tidak kuat berkerja di bawah tekanan Ahok.
Taufik menuding, sejak awal Ahok sudah menciptakan suasana kerja yang tidak kondusif.
Ia menilai, Ahok selalu memberikan tekanan kepada PNS dengan ancaman pemecatan dan rotasi per tiga bulan.
"Yah saya kira wajar saja kalau iklim kerja tidak kondusif, sehingga mereka mengundurkan diri," ujar Taufik ketika dihubungi wartawan, Rabu (18/3/2015).
Dengan banyaknya PNS yang mencoba mengundurkan diri, Taufik menegaskan Ahok diharapkan dapat mawas diri.
"Artinya ini tanggung jawab pemimpin dong, itukan salah satu bentuk protes dari bawahan pada atasannya," tambah Taufik.
Senada dengan Taufik, anggota DPRD DKI fraksi Gerindra Prabowo Soenirman menilai mundurnya sebagian PNS DKI disebabkan karena sikap arogan Ahok yang suka main pecat bawahannya tanpa terlebih dahulu memberikan pengarahan.
"Cara Ahok yang sedkit-sedikit main pecat tidak benar, seharusnya Ahok mengerti itu," kata Prabowo.
BERITA MENARIK LAINNYA:
5 Hal yang Belum Anda Tahu Soal Wina, Si Penjual Rumah Siap Nikah
Manajer Larang Artis TS Pakai Kolor saat Tidur
Ini 5 Tips Agar Smartphone Tahan Lama
Di Usia 21 Tahun, Perempuan Ini Sudah Punya 11 Anak
Ditinggal 'Umrah' Darius, Donna Agnesia Kesepian
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Mencurigakan! Kenapa Kerangka Manusia di Gedung ACC Baru Ditemukan Dua Bulan Setelah Kebakaran?
-
Dengar 'Curhatan' Kades, Dasco: DPR Kawal Masalah Lahan dan Dana Desa
-
Intervensi Kemenkeu di Kasus Rp349 T? Mahfud MD Desak Menkeu Purbaya Bertindak Tegas!
-
KPK 'Bidik' Wagub Riau SF Hariyanto, Dugaan Korupsi Proyek PUPR Makin Panas
-
Viral! Gubernur Riau Kena OTT KPK, Wagub SF Hariyanto Banjir Ucapan Selamat
-
Dorong Pertumbuhan Industri, PLN Teken PJBTL 1.800 MVA di Jawa Barat dan Jawa Tengah
-
Aktif Lagi di DPR, Tangis Haru Adies Kadir dan Uya Kuya Pecah Usai MKD Nyatakan Tak Langgar Etik
-
Pasrah Gaji DPR Disetop 6 Bulan usai Sebut Rakyat Tolol, Hukuman MKD Bikin Ahmad Sahroni Kapok?
-
Siswa 13 Tahun Tewas di Sekolah Internasional Gading Serpong, Diduga Jatuh dari Lantai 8
-
Soeharto, Gus Dur dan Marsinah Penuhi Syarat Terima Gelar Pahlawan, Ini Penjelasan Fadli Zon