Suara.com - Model yang juga mantan kontestan acara televisi Inggris, Big Brother, Sallie Axl, mengkritik program kesehatan nasional menyusul perlakuan yang ia terima saat kandungannya mengalami keguguran. Lewat Facebook, model berusia 27 tahun itu mengungkap pengalaman pribadinya pada awal tahun ini.
Sallie mengklaim bahwa Rumah Sakit St Mary di Manchester, tempat dirinya dirawat, memperlakukan dia dengan tidak pantas. Sallie menceritakan bagaimana ia dipulangkan bersama jenazah si jabang bayi yang dimasukkan dalam kotak dan kantong plastik.
"Saya membawa jenazah bayi saya seperti sebungkus makanan dari gerai penjaja makanan.. Saya tak seharusnya membawa pulang anak saya yang sudah meninggal dengan kantong plastik!" tulisnya di Facebook.
BACA JUGA:
Sikap Terpuji Shandy Aulia Minta Maaf ke Bella Sophie
Sallie juga mengaku mendapat kualitas perawatan yang mengecewakan di rumah sakit. Selain menuding rumah sakit terlambat mengeluarkan bayinya yang sudah meninggal, ia juga menuduh staf rumah sakit membiarkannya berbaring dengan pakaian berlumuran darah selama berhari-hari.
"Tolong jangan sampai ini terjadi lagi di rumah sakit. Ini membuat kehidupan saya makin berat," kata Sallie.
"Saya harus bicara. Ini tak seharusnya terjadi pada orang. Saatnya melakukan perubahan," pungkasnya. (Metro)
BERITA MENARIK LAINNYA:
Diejek Polisi Karena HIV, Shalandra Diberi Hadiah 400 Juta
Masih Pakai Gaun, Calon Pengantin Tolong Penderita Sakit Jantung
Remaja Kekar Terobsesi The Rock Tewas Karena Pembuluh Darah Bocor
Berita Terkait
-
8 Model Rambut Pria & Wanita untuk ke Gereja Saat Malam Natal 2025
-
10 Model Celana Keren yang Trending Selama 2025, Baggy Paling Dicari
-
7 Model Baju Natal Terbaru 2025, Timeless Tapi Bisa Dipakai Harian
-
Apa Pekerjaan Tristan Molina? Pacar Olla Ramlan yang Masih 20 Tahun
-
Anak Muda Indonesia Ini Tawarkan Model Bisnis Berbasis Kepercayaan dan Data
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kerry Riza Ajak Masyarakat Lihat Perkaranya Berdasarkan Fakta Bukan Fitnah
-
Dugaan Korupsi Minyak Mentah: Saksi Bantah Ada Kontrak Sebut Tangki BBM OTM Jadi Milik Pertamina
-
Menuju JFSS 2026, Pemerintah dan Kadin Sepakat Ketahanan Pangan Jadi Prioritas Nasional
-
Aceh Tamiang Dapat 18 Rumah Rehabilitasi, Warga Bisa Tinggal Tenang
-
Usai di Komdigi, Massa Demo Datangi Polda Metro Jaya Minta Usut Kasus Mens Rea
-
Profil Gubernur Papua Tengah Meki Fritz Nawipa: dari Pilot ke Pemimpin Provinsi Baru
-
Catatan Kritis Gerakan Nurani Bangsa: Demokrasi Terancam, Negara Abai Lingkungan
-
Satgas Pemulihan Bencana Sumatra Gelar Rapat Perdana, Siapkan Rencana Aksi
-
Roy Suryo Kirim Pesan Menohok ke Eggi Sudjana, Pejuang atau Sudah Pecundang?
-
Saksi Ungkap Rekam Rapat Chromebook Diam-diam Karena Curiga Diarahkan ke Satu Merek