Suara.com - Politisi yang juga mantan artis Dede Yusuf hanya meminta Arzeti Bilbina untuk bersabar menghadapi tuduhan perselingkuhan dengan Dandim 0816 Sidoarjo, Letkol Kav Rizki Indra Wijaya.
Dede menilai, dalam kasus Arzeti ada seseorang yang tidak suka dengan mantan model tersebut terjun ke dunia politik.
"Pertama Arzeti harus sabar dulu. Karena konteks kalau berbicara seperti itu artinya ada yang tidak suka dengan majunya Arzeti," kata Dede saat ditemui di Foyer Teater Jakarta, Taman Ismail Marzuki, jalan Cikini, Jakarta Pusat, Sabtu (7/11/2015).
Bukan hanya itu, Dede memastikan peristiwa tersebut ada bernilai politis dan bukan semata-mata masalah rumah tangga.
"Sebab kalau nilainya tidak politis pasti urusannya rumah tangga, kalau urusan rumah tangga urusannya tidak dengan media. Tetapi kalau sudah ada penangkapan pakai ini itu, itu sudah politis," lanjutnya.
Dede berharap Arzeti dapat menangani masalah yang menjeratnya dengan baik.
"Saya hanya bisa mengatakan tabah saja buat Arzeti jika memang tidak terjadi sesuatu kita buktikan saja kalau memnag tidak terjadi apa-apa. Urusan rumah tangga itu biar menjadi urusan Arzeti dan suaminya," tandasnya.
Seperti diketahui Arzeti dan Rizky ditemukan dalam satu kamar dalam sebuah penggerebekan di sebuah hotel di Malang beberapa waktu lalu. Namun saat dikonfirmasi baik Arzeti dan Rizky membantah telah melakukan perselingkuhan.
BERITA MENARIK LAINNYA:
Sebut Marquez jadi 'Bodyguard' Lorenzo, Rossi: Itu Memalukan!
Gempa 6 SR Guncang Sabang Aceh, Tak Berpotensi Tsunami
Ini Lima Menteri yang Harus Di-"reshuffle" Versi Pengamat
Asyik Jalan di Bundaran HI, Bocah Ini Dipalak Orang Berpedang
Berita Terkait
-
Perselingkuhan Artis dan Standar Ganda: Mengapa Kita Gemar Melempar Batu Lewat Jempol?
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Penjelasan Safa Marwah Soal Hubungan dengan Ridwan Kamil, Isi DM Lisa Mariana Diungkap
-
Deretan Perempuan yang Diisukan Jadi Simpanan Ridwan Kamil Sepanjang 2025, Hanya Satu yang Dibantah
-
Ogah Berbagi Cinta dengan Inara Rusli, Mawa Pilih Akhiri Pernikahan: Keputusan Sudah Bulat!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan 'Dosa' Bupati Pati Sudewo: Tantang Warga, Pajak 250 Persen, Kini Kena OTT KPK
-
Stop 'Main Aman', Legislator Gerindra Desak Negara Akhiri Konflik Agraria Permanen
-
Detik-detik Mencekam Polisi Rebut Kaki Ibu dari Cengkeraman Buaya 3 Meter di Tarakan
-
Panas! Pengacara Nadiem Protes Muka Mengejek Jaksa: Kalau Bikin Kacau Sidang, Kita Hobinya
-
Bripda Rio dan Satria Kumbara Jadi Tentara Bayaran Rusia, Menkum: Status WNI Otomatis Hilang
-
Bupati Pati, Sudewo Kena OTT KPK: Pemimpin yang Pernah Tantang Warganya Sendiri
-
Nadiem Makarim Bantah Pernah Balas Surat dari Google Soal Chromebook
-
Istana Jawab Ancaman Mogok: Perpres Kenaikan Gaji Hakim Ad Hoc di Meja Presiden Prabowo
-
Menkes Sentil Kebiasaan Orang RI Ngerasa Sehat Padahal Gula Tinggi: Itu Mother of All Diseases
-
Menkes Budi: 28 Juta Orang Indonesia Berpotensi Alami Masalah Jiwa, Layanan Kini Dibawa ke Puskesmas