Suara.com - Kepala Kepolisian Daerah Lampung Brigadir Jenderal Polisi Ike Edwin mengemukakan anggota Provost Aiptu Bambang yang mengalami luka tembak di bagian rahang diperkirakan akibat pantulan peluru dari anggota lainnya.
"Kemungkinannya adalah pantulan dari tembakan petugas sendiri, karena setelah olah tempat kejadian perkara (TKP) ditemukan empat selongsong peluru, mungkin tembakan peringatan," kata Kapolda saat menghadiri pengukuhan pengurus Kerukunan Keluarga Sulawesi Selatan (KKSS) Lampung di Bandarlampung, Minggu (21/2/2016).
Aiptu Bambang yang perawatannya kini dirujuk ke Jakarta, mengalami luka tembak di bagian rahang saat melakukan penggerebekan kasus narkoba di Tegineneng, Pesawaran, pada Sabtu (20/2/2016). Dalam penggerebekan itu, polisi menyita barang bukti berupa sebanyak 37 butir pil ekstasi, dan dua plastik sabu-sabu.
Menurut Ike Edwin, pihaknya sudah melakukan oleh TKP kasus penggrebekan bandar narkoba di Gunung Sugih Baru, Tegineneng, Kabupaten Pesawaran. Dari olah TKP itu, ditemukan empat selongsong peluru yang kemungkinannya bekas tembakan peringatan petugas terhadap para tersangka.
"Namanya saja musibah, saat ini kondisi korban Aiptu Bambang sudah mulai membaik, mohon doanya agar dia bisa segera kembali bertugas seperti sediakala," katanya. (Antara)
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
OPM Tembaki Pesawat Hercules, Wapres Gibran Batal ke Yahukimo dan Balik ke Jakarta
-
Buntut Kasus Aurelie Moeremans, Komisi XIII DPR Akan Gelar Rapat Gabungan Bahas 'Child Grooming'
-
AS Kirim USS Abraham Lincoln ke Timur Tengah, Ancam Keamanan Iran?
-
4 Oknum Polisi di Madiun Terlibat Kasus Peredaran Narkoba
-
Kejati Bengkulu Dalami Dugaan Mark Up Proyek PLTA, Dokumen Disita dari Tiga Lokasi
-
Refly Harun Bongkar 7 Keberatan di Kasus Ijazah Jokowi: Ijazah Asli Justru Makin Meragukan
-
Momen Haru Sidang Kasus Demo Agustus, Ayah Terdakwa Peluk Anak di PN Jakut
-
Rencana Wapres Gibran ke Yahukimo Terhenti, Laporan Intelijen Ungkap Risiko Fatal
-
Dubes WHO Yohei Sasakawa Sorot Fakta Pahit Kusta: Diskriminasi Lebih Menyakitkan dari Penyakitnya
-
Jerman, Prancis, Swedia dan Norwegia Kirim Militer ke Greenland, NATO Siap Hadang AS