Suara.com - Setelah mengumumkan hasil perombakan Kabinet Kerja di Istana, siang ini, Presiden Joko Widodo memperkenalkan mereka satu persatu.
Nama pertama yang diperkenalkan oleh Presiden ialah Sri Mulyani. Sri Mulyani yang sebelumnya menjabat Direktur Pelaksana Bank Dunia itu terlihat tersenyum.
Di Kementerian Keuangan, sebenarnya Sri Mulyani bukan orang baru. Sebelum menjadi Direktur Bank Dunia, dia juga menjabatnya.
Setelah Sri Mulyani maju, terdengar suara tepuk tangan.
Sri Mulyani dipercaya Jokowi sebagai energi baru agar dapat meningkatkan performa Kementerian Keuangan. Dia menggantikan Bambang Brodjonegoro yang kini digeser menjadi Menteri PPN/Kepala Bappenas.
Setelah mengenalkan Sri Mulyani, Presiden Jokowi giliran mengenalkan menteri-menteri lainnya.
Tigabelas nama
Berikut ini adalah ketigabelas nama yang diumumkan Presiden Jokowi hari ini:
Luhut Binsar Pandjaitan bergeser menjadi Menteri Koordinator Kemaritiman menggantikan Rizal Ramli.
Menteri PPN/Kepala Bappenas: Bambang Brodjonegoro
Menteri ATR / Kepala BPN: Sofyan Djalil
Menko Polhukam: Wiranto
Menteri Keuangan: Sri Mulyani Indrawati
Menteri Desa dan PDTT: Eko Putro Sandjojo
Menteri Perhubungan: Budi Karya Sumadi
Berita Terkait
-
Soal Whoosh Disebut Investasi Sosial, Anggota Komisi VI DPR: Rugi Ini Siapa Yang Akan Talangi?
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Setahun Pasca-Jokowi: Rakyat Curigai 'Nyawa Busuk' dan Potensi Kejahatan dalam Kebijakan Masa Lalu!
-
Roy Suryo Cs Berhasil Dapatkan Salinan Ijazah Jokowi dari KPU
-
Polemik Ijazah Jokowi Masih Bergulir, Pakar Hukum Ungkap Fakta Soal Intervensi Politik
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Partai Ummat Kritik Pramono Anung, Sebut Kebijakan Jakarta Tak Berpihak Wong Cilik
-
BMKG: Puncak Musim Hujan Dimulai November, Berlangsung Lebih Lama hingga Februari 2026
-
Lewat Aklamasi, Budi Arie Lanjut Pimpin Projo 2025-2030
-
Anak Menteri Keuangan Yudo Sadewa Kembali Viral, Kali Ini Diduga Sindir Gibran Lewat Postingan Satir
-
Investment Outlook 2025 Redefining Value: Investment Strategy in the Age of Innovation
-
Ini Cerita Aqsa Syauqi Peraih DPD Award 2025 Kategori Pembangunan Sosial & Kesehatan
-
Dihadang Sopir Angkot, Layanan Mikrotrans PulogadungKampung Rambutan Disetop Sementara
-
Amstrong sembiring: Jelang Akhir Tahun 2025 Negeri Ini Jadi Lautan Persoalan Hukum
-
Wacana Tarif Transjakarta Naik, DPRD Sebut Warga Jakarta Sudah Mampu Bayar Lebih dari Rp 3.500
-
Ritual Persembahan Berujung Petaka, 9 Umat Tewas Terinjak-injak di Kuil India