Suara.com - Donald Trump, calon presiden AS dari Partai Republik 'menyerang' Presiden Barack Obama dalam pidato kampanye, Rabu (11/8/2016) waktu setempat. Pengusaha nyetrik ini menyebut Obama pendiri kelompok militan ISIS di Irak dan Suriah.
Pernyataan mengejutkan ini disampaikan Trump dalam kampanyenya di Sunrise, Florida tak lama setelah mengecam kebijakan Hillary Clinton-kandidat presiden dari Partai Demokrat soal hak pemilikan senjata warga AS.
"ISIS sangat menghormati Obama. Dia merupakan pendiri ISIS, dia mencetak ISIS, bersama Hillary Clinton sebagai wakilnya," kata Trump berapi-api.
Selanjutnya, kata Trump, Obama dan Hillary Clinton mestinya menerima penghargaan karena telah menciptakan ISIS yang telah menebar teror di seluruh belahan dunia. Trump makin beringas memojokkan Obama dengan menyebutkan nama lengkap Obama yang bebrau muslim, yakni Barack Hussein Obama dalam pidatonya.
Sudah jadi rahasia umum, Partai Republik kerap menyalahkan kebijakan luar negeri yang diambil Presiden Obama, khususnya di Timur Tengah. Mereka kecewa Obama selalu meremehkan ancama ISIS ke AS.
Gerakan militan ISIS mulai muncul pada 2003, yang merupakan pecahan dari Al Qaeda. ABu Musab al Zarqawi, milis asal Jordania yang diyakini sebagai pendiri ISIS tewas dalam serangan udara AS di Baghdad tahun 2006. (Reuters)
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Jelang Gelar Perkara Kasus Ijazah Jokowi: Eggi Sudjana 2 Kali Mangkir, Alasan Berobat ke Luar Negeri
-
Budi Arie Mau Lamar Gerindra, Begini Kata Dasco
-
Bikin Pedagang Ketakutan, Fakta di Balik Maraknya Tawuran di Kalimalang Jaktim Terbongkar!
-
Dipolisikan Pengusaha Gegara Ngutang di Pilkada, Wawali Blitar: Sudah Selesai, Salah Paham Saja
-
Wanti-wanti Pejabat PKS di Pemerintahan Prabowo, Begini Pesan Almuzzammil Yusuf
-
Dishub DKI Pastikan Tarif Transjakarta Belum Naik, Masih Tunggu Persetujuan Gubernur dan DPRD
-
Jakarta Jadi Tuan Rumah POPNAS dan PEPARPENAS 2025, Atlet Dapat Transportasi dan Wisata Gratis
-
Cuaca Jakarta Hari Ini Menurut BMKG: Waspada Hujan Sepanjang Hari Hingga Malam
-
Sopir Angkot Cegat Mikrotrans JAK41 di Velodrome, Dishub DKI Janji Evaluasi Rute
-
Ratusan Warga Prasejahtera di Banten Sambut Bahagia Sambungan Listrik Gratis dari PLN