Ratusan ribu umat Muslim padati Monumen Nasional, di Jakarta, Jumat (2/12). [suara.com/Oke Atmaja]
Presiden Joko Widodo meminta peserta aksi di Monumen Nasional, Jakarta Pusat, hari ini, tetap menjaga komitmen untuk menciptakan aksi damai.
"Ya sesuai komitmen bersama yang sudah dinyatakan, saya kira yang katanya aksi super damai," kata Jokowi usai meninjau renovasi venue Asian Games 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.
Jokowi berpesan kepada aparat gabungan Polri dan TNI agar menjaga keamanan dalam aksi tersebut.
"Ya sesuai komitmen bersama yang sudah dinyatakan, saya kira yang katanya aksi super damai," kata Jokowi usai meninjau renovasi venue Asian Games 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta.
Jokowi berpesan kepada aparat gabungan Polri dan TNI agar menjaga keamanan dalam aksi tersebut.
"Tetap jaga agar semua berjalan aman," ujar dia.
Saat ini, Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Jusuf Kalla sudah berada di lapangan Monas untuk mengikuti salat Jumat berjamaah.
Jokowi dan Jusuf Kalla kini berada di tenda yang telah disiapkan.
Saat ini, Monas tengah diguyur hujan deras.
Saat ini, Presiden Jokowi dan Wakil Presiden Jusuf Kalla sudah berada di lapangan Monas untuk mengikuti salat Jumat berjamaah.
Jokowi dan Jusuf Kalla kini berada di tenda yang telah disiapkan.
Saat ini, Monas tengah diguyur hujan deras.
Mereka didampingi oleh sejumlah pejabat tinggi, di antaranya Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan, Menteri Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Agama Lukman Hakim Saifudin, juru bicara Johan Budi.
Komentar
Berita Terkait
-
Tim Peneliti Ijazah Jokowi Buka Suara, Sebut Dokumen KPU Harusnya Sah Diuji Publik
-
Kepala Daerah yang Di-endorse Jokowi Ditangkap KPK, Bukti Pengaruh Politik Memudar Pasca Lengser?
-
Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Diserang Balik Isu Ijazah Palsu, Roy Suryo Laporkan 7 Pendukung Jokowi ke Polda Metro Jaya!
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Banjir Masih Menggenang, Daftar Rute Transjakarta yang Setop Operasi dan Dialihkan Pagi Ini
-
Usai Pidato di Davos, Prabowo Lanjut 'Nongkrong' dan Ngopi Bareng Menteri di Paviliun Indonesia
-
Jakarta Terkepung Banjir, Disdik DKI Resmi Berhentikan Sekolah Tatap Muka Sementara
-
Lagi! Pandji Pragiwaksono Dipolisikan ke Polda Metro, Kali Ini Soal Analogi Salat di Materi Mens Rea
-
Longsor Terjang Jagakarsa, Dua Rumah Rusak dan Harta Benda Hanyut ke Kali
-
Jakarta Masih Dikepung Banjir, 125 RT dan 14 Ruas Jalan Tergenang, Ratusan Warga Mengungsi
-
Tantang Pihak-pihak yang Berani Suap Pejabat, Prabowo Wanti-wanti Ada Akibatnya
-
Jakarta Siaga Cuaca Ekstrem! Ribuan Pompa dan Pasukan Biru Dikerahkan untuk Tangani Banjir
-
Laporan Suara.com dari Davos: Bicara Investasi, Prabowo Pastikan Supremasi Hukum di Indonesia
-
Jakarta Diprediksi Hujan Seharian Jumat Ini, Simak Rincian Cuaca di Wilayah Anda