Suara.com - Satu video amatir merekam penyiksaan anak balita viral dan membuat geram warganet. Diduga, bocah tersebut dianiaya oleh ayah kandungnya sendiri.
Video tersebut viral seusai diunggah oleh akun Facebook yang bernama Tina Eri Amoorea pada Senin 20 Agustus 2018.
“Ya allah kasihan sekali nasib adek kecil ini.. dia selalu dpt perlakuan yg tidak pantas dari bpk kandungnya sendiri yg tdak punya hati dan kejih kepada anak kandungnya sendiri,” tulis akun tersebut pada keterangan video seperti dikutip Kriminologi—jaringan Suara.com, Rabu (22/8/2018).
Dalam video berdurasi 1 menit 37 detik itu tampak sang bocah menangis, lantaran ditendangi oleh bapak kandungnya sendiri hingga beberapa kali tersungkur.
Berdasarkan informasi yang diunggah akun Tina pada kolom komentar, ibu dari bocah malang tersebut sedang bekerja di luar negeri sehingga anak tersebut diurus oleh si bapak.
Kejadian tersebut diduga terjadi di Indramayu, Jawa Barat. Hingga berita ini diturunkan 8 ribu warganet sudah menonton tayangan tersebut.
Berita ini kali pertama diterbitkan Kriminologi.id dengan judul ”Video Viral Bapak Kandung Siksa Balitanya Sendiri di Indramayu”
Berita Terkait
-
Viral! Video Aksi Biadab Bapak Kandung Siksa Balitanya Sendiri
-
Kocak, Cuitan Warganet Ini Ramaikan Twitter #RecehkanAsianGames
-
Riset: Jakarta Jadi Daerah Paling Tinggi Kasus Kebebasan Beragama
-
Viral, Baliho Salah Ketik Asian Games Jadi Sea Games
-
Kocak! Warganet Plesetkan Logo Cabang Olahraga Asian Games 2018
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
PSI Minta Satpol PP Tegas Tertibkan Parkir Liar di Trotoar: Sudah Ganggu Pejalan Kaki!
-
Drama di MKD DPR Berakhir: Uya Kuya Lolos dari Sanksi Kode Etik
-
Drama Penangkapan Gubernur Riau: Kabur Saat OTT, Berakhir Diciduk KPK di Kafe
-
Usman Hamid Sebut Soeharto Meninggal Berstatus Terdakwa: Sulit Dianggap Pahlawan
-
Ini Pertimbangan MKD Cuma Beri Hukuman Ahmad Sahroni Penonaktifan Sebagai Anggota DPR 6 Bulan
-
MKD Jelaskan Pertimbangan Adies Kadir Tidak Bersalah: Klarifikasi Tepat, Tapi Harus Lebih Hati-hati
-
Dinyatakan Bersalah Dihukum Nonaktif Selama 6 Bulan Oleh MKD, Sahroni: Saya Terima Lapang Dada
-
Ahmad Sahroni Kena Sanksi Terberat MKD! Lebih Parah dari Nafa Urbach dan Eko Patrio, Apa Dosanya?
-
MKD Ungkap Alasan Uya Kuya Tak Bersalah, Sebut Korban Berita Bohong dan Rumah Sempat Dijarah
-
Polda Undang Keluarga hingga KontraS Jumat Ini, 2 Kerangka Gosong di Gedung ACC Reno dan Farhan?