Suara.com - 3 Tempat Bukber di Jakarta dengan Menu Ayam Goreng
Buka Bersama atau yang lebih populer disebut dengan singkatan Bukber, sebuah fenomena yang sering muncul pada saat bulan Ramadan. Momen buka puasa memang lebih menyenangkan jika dilakukan bersama kerabat, teman dan keluarga.
Nah, biar bukber kamu nggak gitu – gitu saja tiap tahunnya, kamu bisa menyiapkan rencana bukber yang menyenangkan dengan menikmati salah satu makanan khas nusantara, salah satunya yaitu Ayam Goreng.
Berikut ini adalah 3 tempat bukber dengan menu Ayam Goreng di Jakarta yang wajib kamu kunjungi untuk Buka puasa bersama di bulan Ramadan tahun ini!!
1. Ayam Tulang Lunak Hayam Wuruk
Ayam Tulang Lunak Hayam Wuruk, tempat ini pastinya sudah tidak asing lagi bagi kamu pecinta makanan Nusantara, popularitasnya sudah terkenal di mana – mana. Buat kamu yang mau melahap habis ayam goreng sampai ke tulang – tulangnya, itu artinya kamu wajib mampir ke sini.
Restoran yang berdiri sejak tahun 2000 ini, memiliki cita rasa ayam yang khas karena di masak dengan bumbu rempah khusus dan dengan tingkat kematangan tertentu, menjadikan menu di restoran ini sangat menggoda. Terdapat bermacam – macam menu ayam presto ditempat ini, antara lain yaitu Ayam Presto Goreng Crispy dengan harga Rp 24.500 per potong,
kemudian terdapat menu pilihan lain yang dikombinasikan dengan berbagai topping, yatu Ayam Presto telur asin, dengan harga Rp 28.500 per potong, Ayam Presto Cabe Merah dan Ayam Presto Petasan. dengan harga Rp 28.000 per potong. Ayam Tulang Lunak Hayam Wuruk juga menyediakan menu paket, di antaranya adalah Paket Ayam Crispy 1 dengan harga Rp 34.000 per paket, dan pilihan menu lain adalah Paket Ayam Crispy 2 dengan harga Rp 39.500 per paket.
Nah buat kamu yang masih bingung mau bukber dimana, kamu wajib kesini untuk menikmati ayam goreng tulang lunak dengan berbagai macam toping.
Baca Juga: Jago, Trik Marketing Penjual Ayam Goreng Ini Bikin Mikir Keras
2. Ayam Goreng Kalasan Borobudur
Salah satu restoran ayam goreng yang sukses menjadi langganan para pecinta kuliner ini wajib kamu coba untuk pilihan menu berbuka puasa. Daging ayam yang empuk dan gurih ini bisa kamu nikmati bersamaan dengan pilihan nasi putih hangat atau nasi uduk.
Ayam goreng kalasan ini merupakan menu ayam goreng yang berasal dari Yogyakarta, nah saat ini untuk menikmati rasa khas ayam goreng kalasan yang nikmat, kamu tidak perlu jauh – jauh ke Yogyakarta, karena di Jakarta terdapat menu ayam goreng kalasan Borobudur yang terletak di Jl. Jelambar, Jakarta Barat.
Gurihnya rasa ayam goreng yang dikombiasikan dengan kremes yang khas, yang disantap dengan tambahan lalapan dan sambal ini sangat cocok dijadikan menu untuk berbuka puasa. Harganya cukup terjangkau, 1 potong ayam goreng, seharga Rp 19.000.
Tersedia juga menu paket ayam, tahu, tempe, nasi uduk seharga Rp 32.000 dan juga menu paket ayam, tahu & tempe, nasi putih seharga Rp 31.000.
3. Ayam Goreng Suharti
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka KPK! Kemendagri Siapkan Pengganti Sementara
-
Pramono Anung Rombak Birokrasi DKI: 1.842 Pejabat Baru, Janji Pelayanan Publik Lebih Baik
-
Gubernur Riau Jadi Tersangka, PKB Proses Status Kader Abdul Wahid Secara Internal
-
Raperda KTR DKI Disahkan! Ini Titik-Titik yang Dilarang untuk Merokok dan Jual Rokok
-
BNN Gerebek Kampung Bahari, 18 Orang Ditangkap di Tengah Perlawanan Sengit Jaringan Narkoba
-
KPK Kejar Korupsi Whoosh! Prabowo Tanggung Utang, Penyelidikan Jalan Terus?
-
Ahli Hukum Nilai Hak Terdakwa Dilanggar dalam Sidang Sengketa Tambang Nikel Halmahera Timur
-
Cak Imin Instruksikan BGN Gunakan Alat dan Bahan Pangan Lokal untuk MBG
-
MRT Siapkan TOD Medan Satria, Bakal Ubah Wajah Timur Jakarta
-
Masih Nunggak, Kejagung Sita Aset Musim Mas dan Permata Hijau Group