Wanita ini ternyata juga sempat mengakui bahwa dirinya salah sangka ketika melihat promo paket wisata.
Ketika menulis kata kunci Kawah Ijen Bromo di kolom pencarian Google, keluarlah berbagai promosi paket wisata yang dikira dirinya adalah Kawah Ijen berada di Bromo.
Tidak sedikit netizen yang ikut mengomentari kisah yang diunggah kembali oleh Twitter @briand_fergie ini.
"Kasian bener ke, ya ini promo wisatanya juga nggak ngejelasin bedanya Kawah Ijen sama Bromo," tulis salah seorang netizen.
"Speechless aku, ya kasian sih tapi gimana ya," timpal netizen lainnya.
Kekinian, Ari Irham mengunggah foto saat ia dan keluarga menikmati liburan di Bromo.
"Yang paling berkesan dari traveling Malang tahun ini adalah ramai-ramai kita trip naik ke Gunung Bromo," tulis Ari Irham di keterangan foto Instagram, Rabu, (12/06/2019).
"Banyak banget tragedinya, mulai dari tragedi naik kuda, naik turun kawah, sampai selama perjalanan off road naik Jeep," lanjutnya.
Ari Irham pun mengomentari insiden salah mengunjungi destinasi wisata yang ia alami.
Baca Juga: Manis dan Menegangkan, Turis Ini Lamar Kekasih di Puncak Gunung Bromo
"Puas-puasin banget ya, dari semalam DM gue penuh ramai pada ngakak berjamaah, tega bener luu, hahaha," tulis Ari Irham seperti dikutip dari Instagram @ariirhams.
Berita Terkait
-
10 Wisata Alam Jember untuk Libur Akhir Tahun, dari Pantai Eksotis hingga Situs Megalitik
-
Pesona Gunung Bromo: Menggoda Wisatawan untuk Menyaksikan Keindahan Alam
-
Na Daehoon Tampil Kasual saat Jalani Sidang Cerai Perdana, Julia Prastini Tak Hadir Tanpa Kabar
-
Tak Malu Tunjukkan Stretchmark saat Foto Maternity, Nita Vior Tuai Pujian
-
Clara Shinta Mendadak Dituntut Harta Gono-gini Oleh Mantan Suami, Mengapa?
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
Sempat Sakit, Adik Jusuf Kalla Diperiksa Kasus Korupsi PLTU Rp1,35 Triliun Hari Ini!
-
Satpol PP Akan Bongkar 179 Bangunan Liar di Sepanjang Akses Tol Karawang Barat
-
Viral Todongkan Sajam di Tambora, Penjambret Diringkus Polisi Saat Tertidur Pulas
-
BPJS Kesehatan Angkat Duta Muda: Perkuat Literasi JKN di Kalangan Generasi Penerus
-
Kondisi Gunung Semeru Meningkat ke Level Awas, 300 Warga Dievakuasi
-
Soal Pelimpahan Kasus Petral: Kejagung Belum Ungkap Alasan, KPK Bantah Isu Tukar Guling Perkara
-
Semeru Status Awas! Jalur Krusial Malang-Lumajang Ditutup Total, Polisi Siapkan Rute Alternatif
-
Babak Baru Korupsi Petral: Kejagung Resmi Limpahkan Kasus ke Tangan KPK, Ada Apa?
-
DPR-Kemdiktisaintek Kolaborasi Ciptakan Kampus Aman, Beradab dan Bebas Kekerasan di Sulteng
-
Fakta Baru Sengketa Tambang Nikel: Hutan Perawan Dibabat, IUP Ternyata Tak Berdempetan