Suara.com - Pasangan gay di Chester, Inggris menerima banyak dukungan setelah potret mereka yang viral di media sosial. Mereka adalah Joe Fergus dan Robert Brookes.
Ketika menonton pertunjukan Rocky Horror Picture Show di Teater Storyhouse, muncul sekelompok kecil pengunjung gereja yang berkumpul di seberang teater sembari membawa plakat dengan kutipan ayat.
Alih-alih mengabaikan para demonstran, Fergus dan Brookes justru berciuman di hadapan demonstran.
Sikap mereka ini ditunjukkan sebagai aksi protes kaum marjinal. Fergus dan Brooke lantas mendapat tepuk tangan yang meriah dari orang-orang sekitar.
Foto mereka kemudian menjadi viral di Facebook dan diposting ulang oleh halaman Chester Pride.
Menyertakan hastag #SpreadLOVENNotHate dan orang-orang senang bahwa mereka berdua menghadapi para demonstran dengan cara yang unik.
Fergus mengungkapkan kepada Pink News, bahwa ketika mereka tiba di teater, terdengar teriakan dari para pengunjuk rasa dan para penonton yang menunggu diluar.
"Kamu tidak bisa melawan kebencian dengan kebencian, itulah sebabnya kami memutuskan untuk menyebarkan banyak cinta," ungkap Fergus seperti dikutip dari laman Indy100, Sabtu (21/9/19).
Fergus dan Brookes hanya ingin membela hak-hak mereka sebagai kaum marjinal dan mendorong orang lain melakukan yang sama.
Baca Juga: Dosen - Mahasiswa Pasangan Homo Digerebek Warga, Banyak Video Porno Gay
"Saya menghormati semua orang atas hak dan pendapat mereka, namun saya juga berhak mencium pacar saya dimanapun saya berada tanpa ada penghakiman dari orang lain, itulah yang kami perjuangkan," tambahnya.
Teater Storyhouse sendiri juga mengambil sikap menentang kepada para demonstran, memastikan dukungan mereka untuk kaum LGBT dan komunitas dalam ruang lingkup yang aman.
Berita Terkait
-
Usai Penangkapan LGBT Padang, Payakumbuh Wacanakan Ronda Malam Anti Maksiat
-
Ini Alasan DPRD Kota Depok Ajukan Raperda Anti LGBT
-
Mendagri Persilakan DPRD Depok Ajukan Raperda Anti LGBT
-
Wali Kota Depok Nilai Kajian Raperda Anti LGBT Tak Komprehensif
-
Depok Akan Rancang Perda Anti LGBT, Inisiatornya Partai Gerindra
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Kontroversial! Mahasiswa Diskorsing Usai Rencanakan Diskusi 'Soeharto Bukan Pahlawan' di Kampus
-
Kaesang Blak-blakan Soal Cacian PSI: Kita Ini Gajah, Biarkan Saja!
-
Jelang HUT ke-11, Kaesang Sebut PSI Masuki Era Baru dan Siapkan Strategi AI untuk Pemilu 2029
-
Kebakaran Hebat di Palmerah Hanguskan 50 Rumah, 350 Warga Mengungsi
-
Akal Bulus Pasutri Polisi Gadungan: Pura-pura Istri Pendarahan, Mobil Sopir Online Lenyap
-
Geger Siswa SMPN 19 Tangsel Tewas Diduga Dibully, Mendikdasmen: Saya Akan Dalami Kasus Ini!
-
Operasi Langit di Cilacap: BNPB 'Halau' Hujan Demi Percepat Evakuasi Korban Longsor
-
Perjalanan Cinta Rugaiya Usman dan Wiranto
-
RUU KUHAP Dikebut Tanpa Suara Publik, Anggota Komisi III DPR Terancam Dilaporkan ke MKD
-
Viral Hewan Ragunan Kurus Diduga Dana Jatah Makan Ditilep, Publik Tuntut Audit