Suara.com - Massa mahasiswa dari berbagai universita terus berdatangan di depan Gedung DPR untuk menggelar aksi lanjutan penolakan RUU KPK dan RKUHP, Selasa (24/9/2019).
Ratusan pendemo ini ikut gabung dengan mahasiswa lainnya di depan DPR RI dengan menggunakan moda comutterline.
Mereka turun di Stasiun Palmerah, Jakarta Barat. Mahasiswa tersebut sengaja memilih moda commuter dari kampus menuju lokasi aksi.
Pantauan Suara.com di lokasi, para mahasiswa menyanyikan beragam lagu dan yel-yel untuk menyemangti rekan-rekan sesama mahasiswa. Tak lupa mereka juga meneriaki tuntutan mereka dalam melakukam aksi.
"Tolak tolak tolak RUU, tolak RUU sekarang juga," pekik para mahasiswa.
Nyanyian tuntutan tersebut terus mereka gemakan mulai dari atas stasium melewati anak tangga ke arah bawah di pinggir jalan.
Hingga pukul 16.05 WIB, mahasiswa terus memadati area jalan sekitar Stasiun Palmerah yang berada tepat di samping pagar DPR RI.
Akibatnya lalu lintas kendaraan yang mengarah ke Permata Hijau macet total.
Mahasiswa terus melanjutkan perjalanan mereka menuju ke arah Lapangan Tembak lalu ke Kemenpora sampai akhirnya di depan DPR RI, Jalan Gatot Subroto.
Baca Juga: Polisi Dorong Mahasiswa, Demo di DPR Memanas
Tag
Berita Terkait
-
Demo Mahasiswa di Depan Gedung DPR Rusuh!
-
Dikuasai Mahasiswa, Jasa Marga Tutup Ruas Tol di Depan DPR
-
Pasca Ricuh di Depan Gedung DPRD Kota Solo, Mahasiswa Masih Bertahan
-
Gara-gara Perut Kosong, Banyak Mahasiswa Tumbang saat Demo
-
Mau Aksi di Jakarta, Mahasiswa Semarang Disetop Polisi, Dituding Bawa Sajam
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Tegaskan Kedaulatan NKRI dan Tolak Intervensi Asing atas Venezuela
-
Rekomendasi Rakernas PDIP: Desak Pilkada Tetap Langsung Dipilih Rakyat, Usul Ada E-voting
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Ketua KONI Ponorogo Diperiksa KPK Terkait Dugaan Korupsi Bupati Nonaktif Sugiri Sancoko
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Prabowo Janjikan Kampus Kedokteran Gratis
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital