Suara.com - Sedikitnya lima orang tewas dan sekitar 20 lainnya terluka setelah sebuah gunung berapi meletus, Senin sore (9/12) di Pulau Utara Selandia Baru, salah satu dari dua pulau utama di negara itu.
Berbicara kepada para wartawan di ibu kota Wellington, Deputi Komisaris Polisi Selandia Baru John Tims mengukuhkan terjadinya korban tewas itu dan mengatakan jumlah korban kemungkinan akan bertambah, karena masih ada beberapa orang yang hilang.
Tims mengatakan polisi tidak yakin tentang jumlah pasti orang yang masih berada di pulau itu dan keberadaan mereka, tetapi bisa belasan hingga puluhan orang.
Dia mengatakan mereka berasa dari berbagai negara, dan sebagian dari mereka terdampak adalah para penumpang dari kapal pesiar Royal Caribbean International, Ovation of the Seas.
Tims juga mengatakan pulau itu masih terlalu berbahaya bagi polisi dan tim SAR untuk mencari mereka yang hilang. Dia mengatakan bahwa sebagian besar dari 18 korban selamat mengalami luka-luka, dan beberapa mengalami luka bakar parah. Mereka dilarikan ke rumah sakit daerah untuk perawatan.
Para pejabat darurat mengatakan sekitar 50 orang berada di Pulau Putih, juga dikenal sebagai Whakaari, ketika letusan mulai terjadi. Jumlah itu lebih sedikit dari yang dilaporkan oleh Perdana Menteri Jacinda Ardern yang mengatakan 100 turis di sekitar gunung berapi itu.
Pulau Putih terletak 50 kilometer timur laut kota Tauranga di Pulau Utara, satu dari dua pulau utama di Selandia Baru.
Sumber: VOA Indonesia
Baca Juga: Gunung Berapi di Selandia Baru Meletus, Sejumlah Turis Cedera
Berita Terkait
-
Gunung Berapi di Selandia Baru Meletus, Sejumlah Turis Cedera
-
Tawarkan View Malam Tahun Baru dari Bianglala, SKE Sleman Lelang Kabin
-
Ingin Liburan Seru di New Zealand? Yuk Contek Kegiatan Arief Muhammad!
-
Arief Muhammad Beri 3 Tips Wisata Wajib di Selandia Baru saat Musim Semi
-
Beredar Video Banjir Lahar di Sungai Gendol, BPPTKG Beri Klarifikasi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Pemerintah Sebut UU Pers Beri Jaminan Perlindungan Hukum Wartawan, Iwakum Sebut Ini
-
Menpar Widiyanti Targetkan Industri MICE Indonesia Susul Vietnam di Peringkat Global
-
Puji Kepemimpinan Gubernur Ahmad Luthfi, BGN Puji Jateng Paling Siap Jalankan Program Gizi Nasional
-
Jokowi 'Dikepung' Politik? Rocky Gerung Bongkar Alasan di Balik Manuver Prabowo-Gibran 2029
-
'Mereka Ada Sebelum Negara Ini Ada,' Pembelaan Antropolg untuk 11 Warga Maba Sangaji di Persidangan
-
Terungkap! 'Orang Baik' yang Selamatkan PPP dari Perpecahan: Ini Peran Pentingnya
-
Dana Transfer Dipangkas Rp 15 Triliun, APBD DKI 2026 Anjlok dan Gubernur Perintahkan Efisiensi Total
-
Kelurahan Kapuk Dipecah Jadi 3: Lurah Klaim Warga Menanti Sejak Lama, Semua RW dan RT Setuju
-
Antonius Kosasih Divonis 10 Tahun Bui di Kasus Korupsi PT Taspen, Hukuman Uang Pengganti Fantastis!
-
Kapuk Over Populasi, Lurah Sebut Petugas Sampai Kerja di Akhir Pekan Urus Kependudukan