Suara.com - Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna Laoly telah menjalani pemeriksaan kesehatan virus corona (COVID-19).
Pemeriksaan itu dilakukan setelah Menteri Perhubungan Budi Karya dinyatakan positif terjangkit.
"Pak menteri sudah cek kemarin," ujar Kepala Biro Humas, Hukum dan Kerjasama Sekretariat Jenderal Kemenkumham, Bambang Wiyono saat dihubungi Antara, Selasa (17/3/2020).
Bambang mengatakan Menteri Yasonna telah menjalani tes COVID-19 di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto, Jakarta Pusat, Senin (16/3).
Namu, Bambang menyebut hingga saat ini belum diketahui soal hasil pemeriksaan tes kesehatan yang telah dijalani Yasonna.
"Belum keluar hasilnya," ucap dia.
Diketahui, Yasonna, pada Senin (16/3) mengikuti rapat terbatas terkait percepatan ekonomi menghadapi tekanan virus corona COVID-19 secara virtual. Rapat tersebut diikuti oleh 41 anggota kabinet dan dipimpin oleh Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
Kementerian Hukum dan HAM telah mengeluarkan kebijakan memberlakukan sistem kerja dari rumah untuk memberikan perlindungan atas kesehatan dan keselamatan aparatur sipil negara (ASN) terhadap kemungkinan terjadinya penyebaran COVID-19.
Kebijakan tersebut tertuang dalam surat edaran nomor SEK.03-OT.02.02 Tahun 2020 tentang pemberitahuan berdinas dari rumah (work from home) di lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia, yang diterbitkan pada Senin (16/3), dan ditandatangani oleh Sekretaris Jenderal Bambang Rantam Sariwanto.
Baca Juga: Benarkah Menhub Budi Karya Kritis? Ini Update Kondisinya di RSPAD
Tag
Berita Terkait
-
Unik Banget, Ayah Ajarkan Anak Cuci Tangan dengan Eksperimen Sains
-
32 Warga di Klaten ODP Virus Corona, Mayoritas Jemaah Pulang Umrah
-
Karena Corona Covid-19, Polusi Udara di Italia Berkurang Drastis
-
Yurianto Ungkap Cerita di Balik Pengumuman Menhub Budi Karya Positif Corona
-
Jam Operasional Transjakarta Kembali Normal
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Pecalang Jakarta: Rano Karno Ingin Wujudkan Keamanan Sosial ala Bali di Ibu Kota
-
5 Fakta OTT KPK Gubernur Riau Abdul Wahid: Barang Bukti Segepok Uang
-
Di Sidang MKD: Ahli Sebut Ucapan Ahmad Sahroni Salah Dipahami Akibat Perang Informasi
-
Aktivis Serukan Pimpinan Pusat HKBP Jaga Netralitas dari Kepentingan Politik
-
Terjaring OTT, Gubernur Riau Abdul Wahid Digelandang ke KPK Besok
-
Prabowo ke Tanah Abang! KAI Ungkap Agenda Mendadak di Istana
-
Jadi Event Lari Nol Emisi Pertama di Indonesia, PLN Electric Run 2025 Berlangsung Sukses
-
Tertunduk Lesu, Onad Kirim Pesan Cinta untuk Istri Usai Asesmen Narkoba
-
Lewat Grand Final Duta DPD, Sultan Najamudin Ajak Anak Muda Menjadi Aspirasi Daerah
-
Joget DPR di Depan Prabowo-Gibran: Saksi Ungkap Fakta Mengejutkan di Sidang MKD!