Suara.com - Link situs pantau perkembangan virus corona di Indonesia dari pusat sampai daerah sudah mulai bisa digunakan. Situs perkembangan virus corona di berbagai daerah di Indonesia ini merupakan situs yang menyajikan informasi resmi perkembangan virus corona.
Virus corona baru Covid-19 mulai masuk ke Indonesia. Angka pasien terinfeksi virus tersebut terus mengalami lonjakan setiap harinya.
Di tengah pusaran penyebaran virus yang cepat, warga diminta untuk tetap tenang dan tidak panik. Pastikan untuk mendapatkan asupan makanan bergizi dan membiasakan mencuci tangan yang benar untuk mencegah penyebaran virus yang bersumber dari Wuhan, China itu.
Tak hanya melakukan perlindungan diri, warga juga diminta untuk memantau perkembangan virus tersebut melalui sumber terpercaya. Berikut Suara.com merangkum situs resmi pemerintah pusat dan daerah yang menyajikan informasi resmi perkembangan virus corona.
1. Nasional
Pemerintah pusat telah meluncurkan situs resmi memantau perkembangan virus corona di Tanah Air. Warga bisa mengakses perkembangan penyebaran virus corona melalui laman situs https://covid19.go.id/
Dalam situs tersebut, disajikan data pasien corona setiap harinya mencakup seluruh wilayah Indonesia, informasi penting seputar corona, materi edukasi hingga kanal tanya jawab mengenai virus corona.
2. DKI Jakarta
Pemprov DKI Jakarta juga telah memiliki situs resmi yang melaporkan perkembangan penyebaran virus corona di ibu kota. Data tersebut dapat diakses melalui situs https://corona.jakarta.go.id/
Situs tersebut menyajikan data terkini pasien corona di Jakarta hingga informasi-informasi penting lainnya seputar corona.
3. Banten
Tak hanya Jakarta, Pemprov Banten juga memiliki situs yang melaporkan data terkini pasien corona di provinsi paling ujung Pulau Jawa itu. Warga bisa mengaksesnya di https://infocorona.bantenprov.go.id/
Baca Juga: Update Corona Covid-19: 10.041 Meninggal Dunia, 88.151 Dinyatakan Sembuh
Situs tersebut melaporkan data pasien corona di Banten dan nasional yang terus diperbaharui setiap harinya. Selain itu, ada informasi dn berita lainnya seputar virus corona.
4. Jawa Barat
Pemprov Jawa Barat juga memiliki situs resmi yang melaporkan angka pasien corona setiap harinya yakni https://pikobar.jabarprov.go.id/
Pemprov Jawa Barat juga menyediakan panggilan darurat yang bisa diakses oleh warga melalui 119 dan nomor kontak Dinas Kesehatan Jawa Barat.
5. Jawa Tengah
Pemprov Jawa Tengah yang dipimpin oleh Ganjar Pranowo juga telah memiliki situs pelaporan perkembangan virus corona yakni https://corona.jatengprov.go.id/
Situs tersebut melaporkan jumlah pasien corona di Jawa Tengah dan dimana saja para pasien mendapatkan perawatan isolasi.
6. Jawa Timur
Pemprov Jawa Timur juga telah meluncurkan situs pelaporan virus corona di wilayahnya di laman situs https://checkupcovid19.jatimprov.go.id/
Berita Terkait
-
5 Pejabat Cianjur yang ke Eropa Dites Virus Corona, Dijemput di Bandara
-
Testimoni Wali Kota Bogor Bima Arya Positif Corona di Ruangan Isolasi
-
Update Corona Covid-19: 10.041 Meninggal Dunia, 88.151 Dinyatakan Sembuh
-
Wartawan Kontak Langsung dengan Wali Kota Bogor Bima Arya Dites Corona
-
Bupati Inhil Ajak Warganya Salat Jumat di Masjid di Tengah Wabah Corona
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
Terkini
-
Tewas usai Melahirkan Bayi, Mayat Terapis Wanita Ditemukan di Musala Terminal Kalideres
-
Polisi Kondisi Mabuk Perkosa Gadis 16 Tahun, Begini Nasib Bripka RN Gegara Ulah Cabulnya!
-
Kejar Target 80 GW PLTS Desa, Bahlil Kirim Tim ke India Pelajari Listrik Murah 3 Sen/KWh
-
Dana Reses DPR Jadi Rp 702 Juta, Dasco Akui Ada Salah Transfer Rp 54 Juta yang Ditarik Kembali
-
Ponpes Al Khoziny Luluh Lantak, Gus Yahya Sebut Puncak Gunung Es Masalah Infrastruktur, Mengapa?
-
50 Mayat Teridentifikasi, 5 Potongan Tubuh Korban Ponpes Al Khoziny jadi 'PR' Besar DVI Polri
-
Pensiun Dini PLTU Ancam Nasib Pekerja, Koaksi Desak Pemerintah Siapkan Jaring Pengaman
-
Usut Aliran Dana Pemerasan K3, KPK Periksa Eks Dirjen Kemnaker Haiyani Rumondang
-
Ketakutan! Ledakan Dahsyat di SPBU Kemanggisan Jakbar Bikin Warga Kocar-kacir
-
Pengendara Mobil Gratis Masuk Tol KATARAJA, Catat Harinya!