Suara.com - Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah mengeluarkan imbauan bagi seluruh umat muslim agar tidak melakukan salat Jumat dan salat lima waktu secara berjamaah i masjid. Langkah itu diambil guna mencegah penyebarab virus corona.
Meski demikian, imbauan tersebut tak dipenuhi oleh warga. Masih banyak warga yang bersikeras melakukan salat Jumat di masjid di tengah merebaknya pandemi corona.
Bahkan, ada sekelompok orang di Bandung yang mengamuk karena diimbau untuk tidak salat di masjid.
Berikut Suara.com merangkum beberapa wilayah di Indonesia yang tetap bersikeras salat Jumat di masjid di tengah pandemi corona, Jumat (20/3/2020).
1. Warga Depok Tetap Salat Jumat, Jemaah Wajib Pakai Cairan Antiseptik
Sebagian Warga Depok, Jawa Barat, masih tetap melakukan salat Jumat di masjid-masjid di tengah merebaknya penyebaran virus corona alias covid-19. Untuk mencekah penyebaran tersebut bahkan MUI sudah mengeluarkan fatwa agar salat jumat untuk sementara ditiadakan dan diganti dengan salat zuhur di rumah.
Salah satu Masjid Jami Al Barkah di jalan M. Zakaria Depok, Jawa Barat, masih melangsungkan salat Jumat berjamaah seperti sebelumnya. Para jamaah pun tetap meramaikan masjid untuk melaksanakan salat Jumat.
2. Masjid di Lingkungan Polda Jatim Tetap Gelar Salat Jumat Seperti Biasa
Baca Juga: Melihat Siswa Berkebutuhan Khusus Membuat Hand Sanitizer di Gunungkidul
Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa telah mengeluarkan imbauan agar masjid di lingkungan pemprov hingga lingkungan TNI/Polri tidak menggelar Salat Jumat dan diganti Salat Zuhur, namun tampaknya imbauan tersebut tak serta merta langsung terpraktikan.
Seperti yang terlihat di Masjid Nurul Huda di lingkungan Polda Jatim pada Jumat (20/3/2020). Meski telah disampaikan imbauan oleh Gubernur Khofifah, namun Salat Jumat tetap dilaksanakan seperti biasa. Walau demikian, ada sedikit yang berbeda dalam pelaksanaan Salat Jumat kali ini dibanding sebelumnya.
3. Masjid di Tanjung Barat Lawan Imbauan Anies, Tetap Salat Jumat
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan telah mengeluarkan imbauan untuk tak menggelar salat Jumat di masjid. Kendati demikian, masih ada masjid yang menggelarnya.
Salah satunya masjid As-Saadah di kawasan Tanjung Barat, Jakarta Selatan. Masjid ini tetap menggelar salat Jumat seperti biasa.
Berita Terkait
-
Wabah Corona, Leasing Dilarang Ambil Motor Nasabah Kredit Macet
-
Hati-hati, Gunakan Alat Makan yang Sama Bisa Tertular Virus Corona Covid-19
-
Jokowi: Jangan Ragu Tegur Orang yang Tak Patuh Protokol Kesehatan
-
Melihat Siswa Berkebutuhan Khusus Membuat Hand Sanitizer di Gunungkidul
-
CEK FAKTA: Presiden Donald Trump Pingsan saat Pidato karena Positif Corona?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?
-
KPK Aminkan Teori 'Kebocoran Negara' Prabowo, Kasus Pajak Tambang Jadi Bukti Nyata
-
Sinyal Tarif Transjakarta Naik Menguat? Anggaran Subsidi Dipangkas, Gubernur Buka Suara
-
KPK: Wajib Pajak Boleh Lawan Oknum Pemeras, Catat Satu Syarat Penting Ini
-
Kena OTT KPK, Pegawai Pajak Langsung Diberhentikan Sementara Kemenkeu
-
Antisipasi Risiko Perluasan, Tanah Ambles di Panggang Gunungkidul Segera Diuji Geolistrik
-
KPK Ungkap Akal Bulus Korupsi Pajak PT Wanatiara Persada, Negara Dibobol Rp59 M
-
5 Fakta OTT Kepala Pajak Jakut: Suap Rp6 Miliar Lenyapkan Pajak Rp59 Miliar
-
Megawati Tiba di Rakernas PDIP, Siapkan Arahan Tertutup Usai Disambut Prananda Prabowo
-
Gus Yaqut Tersangka Skandal Haji, Tambah Daftar Panjang Eks Menteri Jokowi Terjerat Korupsi