Suara.com - Selain menjaga kesehatan, berdoa juga dilakukan sebagai usaha agar terhindar dari segala penyakit. Perlu kiranya kita memanjatkan beberapa doa tidak hanya buat diri sendiri, tapi juga doa untuk orang sakit lainnya.
Berikut ini kumpulan doa untuk orang sakit dan artinya. Doa-doa ini bisa dibaca untuk diri sendiri dan orang lain.
Apalagi di tengah pandemi virus corona atau Covid-19 ini, umat Islam harusnya semakin tekun berdoa agar terhindar dari berbagai penyakit.
Ada 5 doa yang bisa dipanjatkan untuk orang yang sedang sakit, yang dialihbahasakan dari laman Have Halal Will Travel.
Diriwayatkan oleh Al-Bukhari, berkata Aisha R.A:
"Ketika Nabi Muhammad SAW sedang sakit, beliau biasa membaca Surat An-Nas dan Surat Al-Falaq, dan kemudian meniupkan nafasnya ke tubuhnya. Ketika penyakitnya bertambah parah, saya biasa melafalkan kedua surah itu dan meniupkan ke kedua tangannya. Lalu menggosokkan ke tubuh dengan tangannya sendiri."
Doa pertama
Allahumma inni a'uzubika minal baros, wal junuun wal juzzam, wa min sayyi’il-asqam
"Ya Allah, aku mencari perlindungan kepada-Mu dari kusta, kegilaan, kaki gajah, dan penyakit jahat."
Baca Juga: Nikmat bagi Semua Kalangan, Ini Kunci Sukses Tahu Regol Kulon Progo ala Aji
Doa kedua
Allahuma rabba-nnasi mudzhibal baasisydi 'antaasya fii laa sy fiya illa anta syifaa 'an laa yufa'a
"Ya Allah Pemelihara Manusia! Hapus penyakitnya, sembuhkan penyakitnya. Kaulah yang menyembuhkan. Tidak ada obat kecuali obat-Mu. Beri kami obat yang tidak meninggalkan penyakit.
Doa ketiga
As'alu Allah Al 'azim rabbil' arshil azim an yashifika
"Saya meminta kepada Allah, Yang Maha Kuasa, Tuhan Yang Mahakuasa, untuk menyembuhkanmu."
Berita Terkait
-
Apresiasi Doa Bersama PBNU untuk Covid-19, Wapres Ma'ruf: Semoga Dikabulkan
-
Niat, Tata Cara dan Doa Sholat Dhuha Lengkap dengan Artinya
-
Malam Ini PBNU Gelar Doa Pertaubatan Global Bersatu Melawan Corona
-
5 Doa Untuk Memohon Kesehatan dan Keselamatan
-
Doa Meminta Kesembuhan dari Penyakit Berat Seperti Covid-19
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
SPinjam Luncurkan JELAS TANPA JEBAKAN, Anda Bisa Pilih Pinjaman Daring Bunga Rendah dan Transparan
-
Fakta-fakta Penembakan Renee Good oleh Petugas ICE dan Gelombang Protes di AS
-
Seleksi PPPK Kemenag 2026: Prediksi Jadwal, Materi dan Tahapannya
-
SPPG Klarifikasi Video Viral MBG Bungkus Plastik
-
Dermaga Halte Buaran Diseruduk Kendaraan Pribadi, TransJakarta Koridor 11 Terpaksa Alihkan Rute
-
Cuaca Senin Pagi: Jakarta Dikepung Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Daftar Wilayah Terdampak!
-
Laporan PRISM 2025 Sebut Jakarta Jadi Kota Paling Diminati Sepanjang 2025
-
4 Poin Utama Rapat Terbatas Prabowo di Hambalang: Dari Industri Tekstil hingga Chip Masa Depan
-
Kecupan Hangat Puan dan Prananda untuk Megawati: Sisi Lain Kekeluargaan di Balik Rakernas PDIP 2026
-
Logika KPK: Staf Tak Mungkin Punya Rp4 M, Direksi Wanatiara Otak Suap Pajak?