Suara.com - Seorang pria bernama Ismail nekat menghabisi nyawa MB, pemuda di Palopo, Sulawesi Selatan.
Motif Ismail membunuh korban lantaran geram dengan ulahnya yang dianggap sering menggoda istrinya lewat chat di media sosial, Facebook.
"Pelaku menganiaya korban karena sakit hati di mana korban sering mengganggu istri pelaku," ujar Kapolres Palopo AKBP Alfian Nurnas, kemarin .
Penusukan ini dilakukan Ismail di sebuah lorong di dekat Jalan dr Ratulangi, Palopo, sekitar pukul 03.00 WITA dini hari tadi. Korban menderita dua luka tikaman pada daerah vital.
Ismail melihat chat messenger Facebook milik istrinya. Saat itulah pelaku melihat isi chat korban dengan istri pelaku bahwa mereka akan bertemu di Jalan dr Ratulangi. Alhasil, pelaku membuntuti istrinya.
Begitu ketemu Ismail langsung menghujani MB dengan pukulan menggunakan besi. Selain itu, Ismail pun menusuk-nusuk MB di perut dan pinggang sebanyak 2 kali.
MB sempat menyelamatkan diri dan dilarikan ke Rumah Sakit Bintang laut, Palopo. Tapi akhirnya meninggal. Polisi pun mendapatkan laporan dan langsung menangkap Ismail di kebun orang tuanya di Jalan Pongtiku, Palopo.
"Pelaku mengakui perbuatannya menganiaya korban dengan cara memukul menggunakan besi dan menikam perut dan badan bagian belakang korban sebanyak 2 kali," kata dia.
Baca Juga: Panik Habis Melahirkan, Ibu Muda Buang Bayinya di Kandang Kucing
Berita Terkait
-
Naik Motor Tanpa Masker, Dua Pemuda di Sulsel Dicambuk
-
Ibu Tiri di Sidrap Bunuh Anak 5 Tahun, Jasadnya Ditemukan Tanpa Kepala
-
Pintu Dibuka Sedikit saat PSBB, Satpol PP Istigfar Lihat Isi Warung Ini
-
Berhati Mulia! Silvia Minta Pembunuh Putranya Dibebaskan di Masa Pandemi
-
Geger Mayat Wanita Hamil Tergeletak di Apartemen, Suaminya Tewas di Sungai
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Geger Tudingan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, Kampus di Polandia Diselidiki Otoritas Antikorupsi
-
PBHI: Anggota Polri Masih Bisa Duduk di Jabatan Sipil, Asal...
-
Buntut Ledakan SMAN 72, DPR Minta Regulasi Platform Digital Diperkuat: Jangan Cuma Game Online
-
Berakhir di Tangan Massa, Komplotan Copet Bonyok Dihajar Warga di Halte TransJakarta Buaran
-
IUP Raja Ampat Terbit Sebelum Bahlil Lahir, Pakar: Pencabutan 4 Izin Langkah Tepat
-
Karnaval SCTV di Jember: Pesta Hiburan yang Ikut Menghidupkan Ekonomi Lokal
-
Tak Mau Renovasi! Ahmad Sahroni Pilih Robohkan Rumah Usai Dijarah Massa, Kenapa?
-
Borobudur Marathon 2025 Diikuti Peserta dari 38 Negara, Perputaran Ekonomi Diprediksi Di Atas Rp73 M
-
Langsung Ditangkap Polisi! Ini Tampang Pelaku yang Diduga Siksa dan Jadikan Pacar Komplotan Kriminal
-
Transfer Pusat Dipangkas, Pemkab Jember Andalkan PAD Untuk Kemandirian Fiskal