Suara.com - Lelaki dari Distrik Jingbian, Provinsi Shaanxi, China, bernama Ma, tega menyeret dan mencoba mengubur hidup-hidup ibunya yang lumpuh. Ia akhirnya ditangkap setelah diinterogasi polisi.
Berdasarkan pengakuannya kepada polisi, Ma menyeret ibunya yang berusia 79 tahun padahal sedang lumpuh.
Disadur dari World of Buzz, Kamis (7/5/2020), Ma membawa ibunya dari tempat tidurnya dan menempatkannya di troli pada Sabtu (2/5/2020) malam hari.
Ma kemudian membawa ibunya ke hutan terdekat. Ia melemparkan ibunya ke kuburan kosong dan meninggalkannya di sana.
Enam jam kemudian, Ma kembali ke rumah pada pukual jam 2 pagi.
Anggota keluarganya memperhatikannya dan bertanya di mana keberadaan sang ibu.
Ma berbohong dan mengatakan bahwa dia telah membawa ibunya naik bus untuk mengunjungi beberapa kerabat di kota Qingyang, timur Provinsi Gansu.
Karena curiga, keluarga lalu pergi bersama ke halte bus untuk menyelidiki.
Sekitar pukul 4 pagi, Ma kabur meninggalkan keluarganya dan menghilang, sebagaimana dilaporkan Shanghaiist.
Tiga hari kemudian pada 5 Mei, Ma ditangkap oleh polisi dari Kantor Polisi Xinzhuang dari Biro Keamanan Umum Kabupaten Jingbian.
Ma kemudian mengakui bahwa telah mendorong ibunya ke hutan dan membuangnya di kuburan kosong di sana.
Polisi lalu menyusuri hutan dan menemukan wanita tua itu masih hidup setelah mendengar suara samar minta tolong.
Sebuah video yang viral di internet menunjukkan para petugas berusaha mengeluarkan wanita tua itu dari lubang di dalam tanah.
Mereka kemudian membawanya ke rumah sakit. Wanita tua ini dilaporkan tidak mengalami luka serius yang mengancam nyawa.
Video dan foto penyelamatan wanita tua itu beredar luas di platform media sosial China, Weibo.
Berita Terkait
-
Sinopsis Those Days, Drama China yang Dibintangi Tong Yao dan Jiang Xin
-
Ekspor Batu Bara RI Diproyeksi Turun, ESDM: Bukan Nggak Laku!
-
Alasan Indonesia Belum Jadi Raja Batu Bara Asia, Padahal Pasokan dan Ekspor Tinggi
-
Trump-Xi Jinping 'Damai', Mendadak AS Malah Blokir Chip Nvidia ke China
-
Daftar 24 Perusahaan yang Bakal Garap Proyek Waste to Energy, Mayoritas dari China
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Lewat Kolaborasi dengan Iko Uwais di Film TIMUR, BNI Dukung Industri Film Nasional
-
Internet di Indonesia Masih Belum Merata, Kolaborasi Infrastuktur adalah Jalan Pintasnya
-
Aksi Buruh KASBI di DPR Bubar Usai Ditemui Aher, Janji Revisi UU Ketenagakerjaan
-
Komoditas Nikel Indonesia Menguat, Hilirisasi Jadi Kunci
-
Bahlil Sarankan Mantan Presiden Dapat Anugerah Gelar Pahlawan Nasional, Termasuk Soeharto
-
Ajukan PK, Adam Damiri Akan Hadirkan Enam Ahli di Sidang Asabri
-
Komisi VII DPR Sentil Industri Film Nasional: 60 Persen Dikuasai Kelompok Tertentu, Dugaan Monopoli?
-
Warga Baduy Korban Begal Ditolak RS? Ini Klarifikasi Gubernur Pramono Anung
-
Empat Gubernur Riau Terjerat Korupsi, KPK: Kami Sudah Lakukan Pencegahan Intensif
-
Usai Jerat Bupati, KPK Tetapkan 3 Tersangka Baru dalam Kasus Koltim