Suara.com - Media sosial dihebohkan dengan pengakuan seorang siswa yang bertemu sang guru di sebuah grup WhatsApp video dewasa. Pengakuan siswa bertemu guru di grup video dewasa itu menjadi sorotan dari publik hingga menimbulkan pro dan kontra.
Akun Twitter @ra****w membagikan beberapa foto tangkapan layar pesan di grup WhatsApp yang berisi sang guru berinisial N. Belakangan cuitan tersebut dihapus oleh pemilik akun, cuitan tersebut telah diabadikan oleh warganet lainnya dan viral di media sosial.
"Hahaha anji** ketemu guru di grup bokep," tulisnya seperti dikutip Suara.com, Senin (27/7/2020).
Ada beberapa foto yang diunggah oleh akun itu. Akun tersebut mendapatkan foto tangkapan layar dari sebuah grup Facebook.
"Nggak sengaja ketemu guru lo di jalanan memanglah epic. Tapi pernah nggak sih lo nggak sengaja ketemu guru lo di grup bokep," tulis salah satu akun di grup Facebook tersebut.
Pada foto tangkapan layar grup video dewasa, guru berinisial N mengajak para anggota grup untuk melakukan video call sex. Siswanya yang menyadari keberadaan N langsung menyapa di grup tersebut. Tak lama kemudian, guru itu langsung menghubunginya.
Cuitan tersebut langsung viral di media sosial. Banyak warganet yang mengecam aksi si guru hingga mendesak guru tersebut dipecat. Namun, tak sedikit pula warganet yang menyoal keberadaan si siswa yang belum cukup umur di grup video swasta.
"Kayaknya jangab dibikin konten deh, kasihan gurunya. Beliau juga manusia punya nafsu toh kan beliau juga sudah legal. Sendernya ini yang masih dibawah umur kok gabung grup bkp?" kata @cal**********a.
"Wah kalau guru doyan bokep gini pasti punya fantasi sama murid-murid yang cewek nih. Kalau nggak bisa nahan konak ya bisa jadi pencabulan," ujar @la********on.
Baca Juga: Viral Pernikahan di Lombok dengan Mahar Rp 1.000 Jadi Sorotan Warganet
"Mind blown siapa tahu gurunya sengaja join grup buat inspeksi sidak murid-muridnya yang berlangganan bokep," ucap @ang******is.
"Maksudnya gimana? Ini bocah dibawah umur kok bisa masuk ke grup bokep dan merasa lebih benar karena melihat guru disana yang sudah berumur legal?" ungkap @son********ya.
Sang pemilik akun Twitter @ra****w menegaskan guru dalam grup video dewasa tersebut bukanlah gurunya. Ia akhirnya menghapus cuitan tersebut karena cuitan tersebut menimbulkan pro dan kontra.
"Ini bukan guru gue ya. Nggak tahu bakal seramai itu dan ternyata menimbulkan pro dan kontra yang bikin gue pusing, pagi-pagi pada ribut. Jadi terpaksa harus dihapus," ungkapnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang