Suara.com - Seorang lelaki di Mesir nekat menikam mati saudara kandungnya hanya karena berselisih tentang dagig kurban yang didapat selama hari raya Idul Adha, Minggu (2/8/2020).
Menyadur Gulfnews, Senin (3/8/2020), terdakwa mengaku kesal setelah tahu keluarganya menerima daging yang biasa diberikan kepada orang miskin selama Idul Adha.
Kepada jaksa penuntut provinsi Delta Beheira, terdakwa menambahkan bahwa dia tak terima dengan tindakan keluarganya.
Dia mengaku sangat marah karena keluarganya justru mengabaikan peringatannya untuk tidak menerima daging kurban.
Kemarahan itu membuat terdakwa membuang daging kuban ke luar jendela rumah. Tindakan itu memicu pertengkaran dengan saudaranya.
Tanpa berpikir panjang, terdakwa gelap mata dan langsung menikam saudaranya dengan pisau hingga tewas.
Tak sampai di situ, terdakwa juga menyerang saudara perempuannya. Beruntung, wanita itu hanya mengalami luka di bagian perut.
Tindakan brutal itu membuat jaksa setempat memerintahkan terdakwa untuk ditahan selama empat hari sambil menunggu interogasi lebih lanjut.
Sebagai informasi, selama Idul Adha, umat Islam, akan membeli dan membagikan hewan kurban kepada sesama.
Baca Juga: Hindari Plastik, Warga Sendangsari Pakai Dhekon untuk Bungkus Daging Kurban
Mengorbankan hewan seperti domba, kambing, unta dan sapi, adalah cara untuk menghormati kesediaan Nabi Ebrahim untuk mengorbankan putranya Ismael atas perintah Allah.
Ketika Nabi Ebrahim dan Ismael menunjukkan ketaatan yang tak tergoyahkan terhadap tatanan ilahi, Allah mengirim seekor domba jantan yang disembelih sebagai pengganti putranya.
Berita Terkait
-
Wanita yang Kena Prank Daging Kurban, Ternyata Ibunda Youtuber Edo Putra
-
Diduga Settingan, Prank Daging Kurban Isi Sampah Tetap Buat Geram Warganet
-
Potongan Daging Kurban Ini Masih Bisa Bergerak Padahal Sudah Dipotong
-
Bosan Makan Sate? Ini 5 Menu Masakan yang Patut Dicoba Saat Idul Adha
-
Publik Ancam Laporkan Youtuber yang Prank Bagikan Daging Kurban Isi Sampah
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Bukan Cuma 28, Satgas PKH Ungkap Potensi Gelombang Baru Pencabutan Izin Perusahaan Pelanggar Hutan
-
KAI Daop 1 Rilis Jadwal Mudik Lebaran 2026, Siapkan 37 Ribu Kursi Per Hari
-
Pascabanjir Cengkareng, Sudin LH Jakbar Angkut 187 Ton Sampah dalam 8 Jam
-
Mensos Paparkan Data Bencana Januari 2026: 34 Titik Melanda Indonesia, Jawa Jadi Wilayah Terbanyak
-
12 Aparat Hukum Diduga Perkosa Seorang Ibu di Papua, Saksi Mata Ungkap Kronologi Pilu
-
Mensos: Indonesia Resmi Miliki Data Tunggal DTSEN, Tak Ada Lagi Kementerian Punya Data Sendiri
-
Dua Bulan Bencana Sumatra: 1.204 Korban Meninggal, Ratusan Orang Hilang
-
Kemensos Butuh Rp2 Triliun Tangani Pasca-Bencana Sumatra, Anggaran Tersedia Baru Rp600 Miliar
-
KPK Ungkap Perusahaan Rudy Tanoesoedibjo Tak Salurkan Bansos
-
Isu Reshuffle Kabinet Mencuat, Menlu Sugiono: Saya Baru Dengar Sekarang