Suara.com - Sebanyak 6 kabupaten di Papua bebas virus corona. Di sana sudah tidak ada pasien COVID-19.
hal itu dipastikan Juru bicara Satgas COVID-19 Papua, dr Silwanus Sumule. Keenam kabupaten itu masuk zona hijau.
Silwanus Sumule menjelaskan enam kabupaten di provinsi itu masuk zona hijau/bebas dari penyebaran corona yakni Kabupaten Pegunungan Bintang, Kabupaten Sarmi, Supiori, Mamberamo Tengah, Waropen dan Kabupaten Puncak Jaya.
Satgas COVID-19 Papua mencatat delapan kasus COVID-19 di Kabupaten Pegunungan Bintang, namun semuanya sembuh setelah menjalani perawatan.
Kemudian, tujuh kasus COVID-19 di Kabupaten Sarmi namun semuanya dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan. Tujuh pasien positif terpapar corona tercatat di Kabupaten Supiori namun setelah menjalani perawatan, semuanya dinyatakan sembuh.
Lalu di Kabupaten Mamberamo Tengah (Mamteng) tiga orang yang positif COVID-19 namun setelah menjalani perawatan akhirnya tiga orang itu sembuh.
Kabupaten Waropen, satu orang yang dinyatakan terpapar corona namun sudah sembuh setelah menjalani perawatan dan pengobatan.
Lalu, Kabupaten Puncak Jaya, juga satu orang pasien COVID-19 namun sudah sembuh setelah menjalani perawatan.
Dia mengatakan, sejak 17 Maret hingga 5 September tercatat 3.259 atau 82 persen pasien terkonfirmasi positif terpapar COVID-19 dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan di sejumlah rumah sakit dan fasilitas kesehatan lainnya di wilayah paling timur ini.
Baca Juga: WHO Tak Rekomendasikan Vaksin Covid-19 yang Belum Jelas Keamanannya
Lanjut dia, 3.259 pasien sembuh itu tersebar di 28 kabupaten dan satu kota di provinsi yakni pasien COVID-19 yang dinyatakan sembuh di Kota Jayapura setelah menjalani perawatan 1.906 orang dari 2.221 kasus.
Kabupaten Mimika, pasien sembuh 676 orang dari 842 kasus corona.
Pasien terkonfirmasi COVID-19 di Kabupaten Jayapura yang dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan sebanyak 279 orang dari 330 kasus. Kabupaten Biak Numfor pasien corona sembuh 100 orang dari 168 kasus corona.
Pasien COVID-19 sembuh di Kabupaten Nabire, 49 orang dari 87 kasus.
Di Kabupaten Keerom, 62 pasien COVID-19 yang dinyatakan sembuh dari 67 kasus.
Kabupaten Merauke, 34 pasien corona yang dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan dari 64 kasus. Kabupaten Jayawijaya, pasien corona yang dinyatakan sembuh setelah menjalani perawatan 59 orang dari 60 kasus corona.
Berita Terkait
-
Melangkah di Lembah Baliem: Trekking Menyusuri Keindahan Alam Papua
-
Hadirkan Pemerataan Pembangunan Sampai ke Papua, Soeharto Dinilai Layak Sandang Pahlawan Nasional
-
Politisi PSI Yakin Gibran Adalah 'Jokowi 2.0', Tak Diasingkan di Papua
-
Ditugasi Prabowo Berkantor di Papua, Gibran Tak Merasa Diasingkan: Itu Tidak Benar!
-
Mahasiswa Papua Geram, Viral Video Bongkar Kelakuan Oknum yang Bikin Malu di Perantauan
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Akal Bulus Pasutri Polisi Gadungan: Pura-pura Istri Pendarahan, Mobil Sopir Online Lenyap
-
Geger Siswa SMPN 19 Tangsel Tewas Diduga Dibully, Mendikdasmen: Saya Akan Dalami Kasus Ini!
-
Operasi Langit di Cilacap: BNPB 'Halau' Hujan Demi Percepat Evakuasi Korban Longsor
-
Perjalanan Cinta Rugaiya Usman dan Wiranto
-
RUU KUHAP Dikebut Tanpa Suara Publik, Anggota Komisi III DPR Terancam Dilaporkan ke MKD
-
Viral Hewan Ragunan Kurus Diduga Dana Jatah Makan Ditilep, Publik Tuntut Audit
-
Kabar Duka! Istri Wiranto, Rugaiya Usman Meninggal Dunia di Bandung
-
Geger Bayi di Cipayung: Dibuang di Jurang, Ditemukan Hidup dalam Goodie Bag Saat Kerja Bakti
-
Tegas! Pramono Anung Larang Jajarannya Persulit Izin Pembangunan Rumah Ibadah di Jakarta
-
Pramono Bantah Isu Tarif LRT Rp160 Ribu: Jadi Saja Belum