Suara.com - Sejak masa pandemi Covid-19 melanda Indonesia, banyak kegiatan yang semula dilakukan secara tatap muka kini terpaksa dialihkan secara virtual atau online.
Rapat virtual pun menjadi salah satu hal yang dianggap biasa berkat bantuan kecanggihan teknologi salah satunya aplikasi zoom.
Dengan aplikasi zoom, berkomunikasi jarak jauh yang melibatkan banyak orang jadi bisa dilakukan lengkap dengan visual masing-masing peserta.
Akibatnya, kejadian konyol saat rapat virtual via zoom pun sering dialami oleh banyak orang mulai dari lupa tidak pakai celana hingga ketiduran namun posisi kamera masih merekam.
Belakangan, sebuah video tentang sebuah rapat virtual via zoom yang diunggah akun Twitter @therealdajjal membuat heboh warganet.
Pasalnya, dalam video yang disebarkan Senin (21/09/2020) itu terekam salah seorang peserta rapat virtual sedang menjalankan ritual buang air besar (BAB).
Diduga lupa mematikan kamera, peserta rapat tersebut nampak tidak menyadari kalau ia menjadi bahan tertawaan peserta lainnya.
Video yang berdurasi 15 detik itu pun sontak membuat warganet kaget dan mengomentari kelakuan peserta rapat online tersebut.
"HAHAHA hampir pernah gak sadar on cam zoom, untung belum sempet pup lalu disadarkan @utaham_ yang tiba-tiba ngechat kurang lebih "Feb, emang sengaja lepas kerudung?" tulis pemilik akun @Farelin***
Baca Juga: Kocak Banget, Kejadian Dibalik Layar Saat Zoom Meeting
"Lain kali off cam ya, kalo perlu ditutup kameranya pake apa kek. Jadi nontonin orang beol dah gua ah," timpal akun @fckev***
Senada dengan warganet lainnya, pemilik akun @retno*** juga menertawakan aksi pria tersebut.
"Dia akan malu mungkin malunya akan abadi setelah dia paham bagaimana cara menggunakan aplikasi tersebut," ucapnya.
Hingga artikel ini dibuat, video unggahan @therealdajjal tersebut telah disukai sebanyak 24,3 ribu warganet serta mendapat 2,4 ribu komentar.
Berikut cara mengaktifkan dan mematikan video Zoom:
Berita Terkait
-
Usai Reses, 294 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Perdana Tahun 2026
-
Berlangsung Alot, Rapat Paripurna DPRD DKI Sahkan Empat Raperda
-
Rapat Harian Gabungan Syuriyah-Tanfidziyah NU Putuskan Reposisi Pengurus, M Nuh Jadi Katib Aam
-
Mendagri Instruksikan Pemda Evaluasi Kelayakan Bangunan Gedung Bertingkat
-
Mahfud MD Soroti Rapat Pleno PBNU: Penunjukan Pj Ketua Umum Berisiko Picu Dualisme
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Waspada! Tol Bandara Soetta Tergenang Pagi Ini, Lalu Lintas Macet Merayap
-
Tak Lagi Tampilkan Tersangka, KPK Diminta Seimbangkan Transparansi dan HAM
-
Tol Arah Bandara Soetta Masih Terendam, Lalin Tersendat, Cek Titik Genangan Ini
-
Usai Reses, 294 Anggota DPR Hadiri Rapat Paripurna Perdana Tahun 2026
-
11 Jam Geledah Kantor Pajak Jakut, KPK Sita Duit Valas Terkait Suap Diskon Pajak Rp60 M
-
Daftar Lengkap 19 Kajari Baru: Jaksa Agung Geser Jaksa Eks KPK ke Blitar
-
3 Museum di Jakarta Tutup Hari Ini, Pemprov Ungkap Alasannya
-
Detik-Detik Truk Mogok Tertemper KA BasoettaManggarai di Perlintasan Rawabuaya
-
Sempat Tenggelam 1 Meter, Banjir Jakarta Selatan Akhirnya Surut Total Dini Hari
-
'Wallahi, Billahi, Tallahi!' Surat Sumpah Abdul Wahid dari Sel KPK Gegerkan Riau