Suara.com - Gaya pacaran setiap pasangan kekasih tentu berbeda-beda tidak terkecuali pasangan viral yang satu ini.
Pasangan ini viral di media sosial setelah video kemesraannya diunggah pemilik akun Twitter @txtdrcringe, Selasa (27/10/2020).
Dalam unggahannya itu, @txtdrcringe menyebarkan video TikTok tentang gaya pacarannya.
"Hal yang selalu dia lakuin kalau aku makan," tulis cewek pembuat video tersebut dikutip Suara.com.
Menurut si cewek, cowoknya selalu melayani dia saat makan mulai dari menyuapi, mengusap bibirnya dengan tisu hingga membantunya minum.
"Pasti rambut aku dia pegangin karena dia tahu aku paling gak suka kalau rambut aku kotor," kata si cewek lagi.
Cowok tersebut terlihat menuruti keinginan ceweknya saat makan seolah cewek tersebut tidak bisa melakukan apa-apa.
"Pokoknya aku selalu bersyukur dia yang selalu sabar ngurus aku dari hal terkecil," imbuhnya.
Alih-alih mendapat sanjungan, pasangan yang pamer kebucinan tersebut justru diserang warganet yang geli.
Baca Juga: Pertolongan Serangan Stroke dengan Tusuk Jari, Dokter: Itu Tidak Benar
Mayoritas warganet bahkan menyebut bahwa si cewek mengalami gejala stroke dini karena ia sama sekali tidak melakukan apa-apa kecuali mengunyah makanan.
"Tangannya dipakai mbak. Mubazir banget," kata warganet dengan akun @TZil***
"Salut sama masnya yang telaten banget ngerawat pasien stroke," timpal pemilik akun @donnju***
Sejalan dengan warganet lainnya pemilik akun @yulian*** juga mengungkapkan kegelisahan yang sama.
"Kalo diliat dari komen sih rumor-rumornya stroke ringan gaes," sahutnya.
Hingga artikel ini diturunkan, video tersebut telah dilihat hingga 506 ribu tayangan dan panen komentar dari publik.
Berita Terkait
-
Harus ada Sinergi Multipihak untuk Urai masalah Perundungan
-
Lapor ke Mana Pun Tak Direspons, Kisah Wanita Korban Eksibisionisme yang Ditolong Damkar Benhil
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Dari IPB hingga UGM, Pakar Pangan dan Gizi Siap Dukung BGN untuk Kemajuan Program MBG
-
Menhaj Rombak Skema Kuota Haji: yang Daftar Duluan, Berangkat Lebih Dulu
-
Isu Yahya Cholil Staquf 'Dimakzulkan' Syuriyah PBNU, Masalah Zionisme Jadi Sebab?
-
Siap-siap! KPK akan Panggil Ridwan Kamil Usai Periksa Pihak Internal BJB
-
Bukan Tax Amnesty, Kejagung Cekal Eks Dirjen dan Bos Djarum Terkait Skandal Pengurangan Pajak
-
Menhaj Irfan Siapkan Kanwil Se-Indonesia: Tak Ada Ruang Main-main Jelang Haji 2026
-
Tembus Rp204 Triliun, Pramono Klaim Jakarta Masih Jadi Primadona Investasi Nasional
-
Nestapa Ratusan Eks Pekerja PT Primissima, Hak yang Tertahan dan Jerih Tak Terbalas
-
Ahli Bedah & Intervensi Jantung RS dr. Soebandi Jember Sukses Selamatkan Pasien Luka Tembus Aorta
-
Wamen Dzulfikar: Polisi Aktif di KP2MI Strategis Perangi Mafia TPPO