Suara.com - Seorang pria diduga tukang palak sopir truk menuai sorotan publik usai video interogasinya viral. Gayanya saat menjawab pertanyaan petugas membuat geram dan dianggap tidak sopan.
Video interogasi berdurasi satu menit 37 detik itu dibagikan oleh akun Instagram @infokomando.
Dalam video tersebut, tampak seorang pria berkaos merah tengah dihadapkan dengan sejumlah petugas berpakaian tentara.
Pria itu diduga telah melakukan pemalakan terhadap sejumlah sopir truk yang melintas.
Dengan santai, ia menjawab setiap pertanyaan dari para aparat.
"Kalau ada apa-apa kau mau tanggung jawab, berani?" tanya seorang aparat.
"Berani," jawab dia.
"Waktu itu minta duit rokok sebagai apa?" tanya aparat lagi.
"Ya sebagai orang sini," jawab dia sambil mengangkat tangan yang memegang sebatang rokok.
Baca Juga: Nyolong Ikan di Perairan Indonesia, 3 Kapal Berbendara Malaysia Ditangkap
"Lho kok sebagai orang sini, kan udah ada izinnya itu. Sudah ada pengawalan izin dari desa, kepala desa," kata aparat.
Pria itu bersikukuh dirinya tak bersalah telah menarik uang secara ilegal terhadap para sopir truk.
"Saya cuma minta duit rokok aja bang," kata dia sambil menghisap rokoknya.
"Sebagai apa kau minta duit rokok?" tanya aparat.
"Orang sini," jawabnya santai sambil menghembuskan asap rokoknya.
"Jadi kau ngerasa hebat orang sini?" ia ditanya lagi.
Berita Terkait
-
Nyolong Ikan di Perairan Indonesia, 3 Kapal Berbendara Malaysia Ditangkap
-
Terciduk! TNI AL Tangkap 3 Kapal Malaysia Pencuri Ikan di Selat Malaka
-
Pengakuan Mengejutkan Oknum TNI Usai Berhubungan Intim dengan 8 Prajurit
-
Viral Video Prajurit Yonif Raider 301 Dikeroyok di Sumedang
-
Terkuak! Serka T Berhubungan Intim dengan 8 Prajurit TNI, Ada yang Direkam
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Banjir Rendam Jakarta, Lebih dari Seribu Warga Terpaksa Mengungsi
-
Hujan Deras Rendam 59 RT di Jakarta, Banjir di Pejaten Timur Capai Satu Meter
-
Arahan Megawati ke Kader PDIP: Kritik Pemerintah Harus Berbasis Data, Bukan Emosi
-
Sikap Politik PDIP: Megawati Deklarasikan Jadi 'Kekuatan Penyeimbang', Bukan Oposisi
-
PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD, Megawati: Bertentangan dengan Putusan MK dan Semangat Reformasi
-
KPK Segera Periksa Eks Menag Yaqut dan Stafsusnya Terkait Korupsi Kuota Haji
-
Diperiksa 10 Jam, Petinggi PWNU Jakarta Bungkam Usai Dicecar KPK soal Korupsi Kuota Haji
-
KPK Periksa Petinggi PWNU Jakarta, Dalami Peran Biro Travel di Kasus Korupsi Haji
-
Kuasa Hukum Roy Suryo Sebut Kunjungan Eggi Sudjana ke Solo 'Bentuk Penyerahan Diri'
-
PDIP Kritik Pemotongan Anggaran Transfer, Desak Alokasi yang Adil untuk Daerah