Suara.com - Simak cara daftar BLT ibu rumah tangga tahun 2021 sebesar Rp 2,4 Juta berikut ini. Bantuan Langsung Tunai (BLT) adalah sebuah program pemerintah yang dikelola oleh Kemensos atau Kementerian Sosial.
Ada beberapa jenis bantuan langsung dari pemerintah yaitu BLT Subsidi Gaji, Kartu Prakerja, BLT UMKM, Bansos Tunai, Program Keluarga Harapan, Subsidi Listrik dan Bantuan Pangan Non Tunai. Bantuan-bantuan ini dilakukan pemerintah untuk mengembalikan ekonomi negara kita pasca mengalami pandemi virus Covid-19.
Salah satu bentuk program BLT yang dijalankan kemensos adalah BLT ibu rumah tangga. Bantuan yang dikhususkan untuk ibu rumah tangga ini akan diberikan sepanjang tahun 2021.
BLT ibu rumah tangga akan kembali disalurkan pada bulan Maret 2021, Kemensos akan memberikan bantuan berupa uang senilai Rp 2,4 juta. Bantuan ini akan diberikan dalam setiap bulannya sebesar Rp. 200.000, tujuan dari bantuan ini adalah untuk memenuhi kebutuhan pangan bari Keluarga penerima Manfaat (KPM).
Program ini termasuk dalam katerogri Bantuan Sosial Pangan (BSP) atau Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT).
Cara Daftar BLT Ibu Rumah Tangga
Bagi masyarakat yang ingin mendapatkan uang bantuan BLT Ibu Rumah Tangga harus memenuhi beberapa persyaratan terlebih dahulu.
1. Memiliki Kartu Keluarga Sejahtera.
Baca Juga: Cara Dapat BLT UMKM 2021: Nominal, Syarat, dan Prosedur Pendaftarannya
Untuk mendapatkan Kartu Keluarga Sejahtera masyarakat harus mendaftarkan diri sebagai peserta KPM yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian sosial. Kartu Keluarga Sejahtera nantinya akan digunakan sebagai alat transaksi pencairan uang BLT Ibu Rumah Tangga.
Hati-hati terhadap penipuan yang mengatasnamakan pendaftaran BLT ibu rumah tangga, untuk mendaftarkan diri proses pembuatan kartu keluarga dilakukan secara offline.
2. Cara Membuat Kartu Keluarga Sejahtera
- Langkah pertama adalah melakukan pendaftaran peserta KPM DTKS dengan cara melapor pada aparat pemerintah daerah setempat (RT, RW. Kantor Kelurahan/Desa)
- Setelah itu anda akan mendapatkan surat pemberitahuan yang berisikan sistematika pendaftaran di tempat yang sudah ditentukan
- Bawa data lengkap (KTP, NIK, Kartu Keluarga) dan Kode Unik Keluarga yang sudah tercantum dalam data terpadu yang sudah diberikan oleh pihak RT atau RW
- Data yang sudah lengkap nantinya akan diproses oleh Himpunan Bank Milik Negara (HIMBARA), kantor kelurahan dan kantor Walikota atau Kabupaten
- Setelah semua data berhasil diversifikasi nantinya akan dibuatkan rekening HIMBARA bersamaan dengan diberikannya Kartu Keluarga Sejahtera
Himbara memiliki empat bank penyalur yakni Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia (BNI) dan Bank Tabungan Negara (BTN)
3. Menuju E-Warong (Elektronik Gotong Warung Gotong Royong)
Setiap bulanya penerima BLT ibu rumah tangga akan mendapatkan bantuan uang tunai sebesar Rp 200.000, dan uang ini akan langsung ditransfer nomor rekening pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Prabowo Soal Bantuan Bencana: Pemerintah Terbuka, Asal Tulus dan Jelas Mekanismenya
-
Palak Pedagang Pakai Sajam, Dua Preman 'Penguasa' BKT Diringkus Polisi
-
Mendagri Tito Dampingi Presiden Tinjau Progres Pembangunan Infrastruktur di Tapanuli Selatan
-
Hadapi 7.426 Kasus Narkoba, Pemprov DKI Siapkan Tiga Strategi Utama di 2026
-
Blak-blakan Prabowo, Ini Alasan Banjir Sumatra Tak Jadi Bencana Nasional
-
Tak Punya SIM, Pengemudi Civic Hantam Separator dan Bus TransJakarta di Bundaran HI
-
Demokrat Murka SBY Dituduh Dalang Ijazah Palsu Jokowi, Akun TikTok Diberi 3 Hari untuk Minta Maaf
-
Tunjukkan Empati, Warga Bukittinggi Rayakan Tahun Baru di Jam Gadang Tanpa Pesta Kembang Api
-
Kemenag Serahkan Bantuan Rp10,2 Miliar untuk Penyintas Banjir Sumatra Barat
-
Polisi Selidiki Teror ke DJ Donny, dari Kiriman Bangkai Ayam hingga Bom Molotov