Suara.com - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendadak mengunjungi Pondok Modern Darussalam Gontor, Ponorogo, Jawa Timur. Kunjungan Anies dilakukan pada Sabtu (24/4) siang.
Sekjen Komunitas Masyarakat Santri (Komas) Bahar Harahap membenarkan kedatangan Anies ke Pondok Pesantren (Ponpes) itu. Menurutnya, mantan Mendikbud itu datang ke Gontor untuk bertemu dengan para ulama dan kyai.
"Acaranya cuma silaturahmi dan sowan ke pak kiai, kemudian salat asar berjemaah di masjid bersama para santri," ujar Bahar saat dikonfirmasi, Minggu (25/4/2021).
Tak hanya itu, Anies juga sempat menemui para santri di Gontor. Anies juga memberikan ceramah dan tausiah kepada para santri.
"Di hadapan para santri setelah salat asar memberikan tausiah dan motivasi belajar dalam bahasa Indonesia dan Inggris," kata Anies.
Kunjungan Anies disebutnya tak berlangsung lama. Sebab setelah itu Anies melanjutkan perjalanannya dengan mengunjungi Masjid Tegalsari, Ponorogo, Jawa Timur.
"Sampai sore (di Pondok Pesantren Gontor). Kemudian, rencananya yang saya dengar mau ziarah ke Masjid Tegalsari," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Sidang Kasus Korupsi Pertamina, Karen Agustiawan Ungkap Tekanan 2 Pejabat Soal Tangki Merak
-
Ultimatum Gubernur Pramono: Bongkar Tiang Monorel Mangkrak atau Pemprov DKI Turun Tangan!
-
Drama Grup WA 'Mas Menteri': Najelaa Shihab dan Kubu Nadiem Kompak Bantah, tapi Temuan Jaksa Beda
-
Karen Agustiawan Ungkap Pertemuan Pertama dengan Anak Riza Chalid di Kasus Korupsi Pertamina
-
Website KontraS Diretas! Netizen Murka, Curigai Upaya Pembungkaman Informasi
-
Terungkap di Sidang: Detik-detik Anak Riza Chalid 'Ngotot' Adu Argumen dengan Tim Ahli UI
-
Harga Telur Naik Gara-gara MBG, Mendagri Tito: Artinya Positif
-
Penyelidikan Kasus Whoosh Sudah Hampir Setahun, KPK Klaim Tak Ada Kendala
-
Fraksi NasDem DPR Dukung Gelar Pahlawan untuk Soeharto: Lihat Perannya Dalam Membangun
-
Kemenhaj Resmi Usulkan BPIH 2026 Sebesar Rp 88,4 Juta, Ini Detailnya