Suara.com - Louis Vuitton merupakan salah satu merek tas mewah yang diidam-idamkan oleh wanita. Tak heran, tas ini akan dijaga sebaik-baiknya apabila sudah dimiliki.
Namun, hal tak terduga terjadi pada sebuah tas Louis Vuitton milik seorang wanita di media sosial TikTok.
Melalui sebuah video viral yang beredar di TikTok, seorang wanita menuturkan bahwa salah satu tas kesayangannya tersebut diubah sang suami menjadi jok mobil.
Suatu hari, ia kehilangan salah satu tas Louis Vuitton miliknya.
Setelah dicari-cari, ia menemukan tasnya tersebut di garasi. Tas berwarna cokelat itu ternyata sudah digunting-gunting menjadi tak berbentuk.
Rupanya, itu ulah dari sang suami. Benar saja, tas itu telah disulap menjadi lapisan jok mobil. Bagian-bagiannya menjadi lapisan sabuk pengaman dan pegangan pintu.
Awalnya, sang wanita ingin marah terhadap suaminya. Namun, setelah melihat hasil dari kreativitas sang suami ia menjadi bahagia.
Kini, tasnya tersebut terdaftar di IATS sebagai Honda NSX Louis Vuitton aunthentic monogram leather.
Melihat video tersebut, para warganet pun turut meramaikan kolom komentar.
Baca Juga: Viral! Pelaku Begal Payudara Pejalan Kaki di Semarang Terekam CCTV
"Gila jadi keren banget ini mah. Gue kira digigit guguk," kata warganet.
"Suami kaya mah bebas ya yang penting istrinya happy," tambah yang lain.
"Suaminya meresahkan ya bun," ujar warganet.
"Biar mobilnya kelihatan lebih mahal kak jadi nggakpapa," timpal lainnya.
"Gilaaa gue sih langsung nangis seada-adanya," sambung yang lain.
"Kita yang nangis lihatnya," pungkas warganet.
Berita Terkait
-
Viral! Pelaku Begal Payudara Pejalan Kaki di Semarang Terekam CCTV
-
Nyesek! Niat Kasih Kejutan, Malah Pergoki Pacar Selingkuh
-
Pergoki Suami Selingkuh, Wanita ini Pingsan di Motor yang Sedang Melaju
-
Viral, Presiden Emmanuel Macron Ditampar Warga Prancis di Tengah Kerumunan
-
Momen Haru Kernet Bus Kasih Uang Anaknya di Pinggir Jalan, Auto Mewek
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Gedung Kedubes AS Diguncang Protes, Massa Buruh: Jangan Sampai Indonesia Jadi Sasaran Berikutnya
-
Peta Aceh Harus Digambar Ulang, Desa-Dusun di 7 Kabupaten Hilang Diterjang Bencana
-
Korupsi Mukena dan Sarung Bikin Negara Rugi Rp1,7 M, Pejabat-Anggota DPRD Diseret ke Meja Hijau
-
Ada Menteri Kena Tegur Prabowo di Retret Hambalang?
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
Bupati Bekasi Ade Kuswara Ogah Bicara soal Dugaan Kasih Duit ke Kajari
-
Indonesia Dinominasikan Jadi Presiden Dewan HAM PBB, Apa Syarat Kriterianya?
-
Mendagri Dorong Percepatan Pendataan Rumah Rusak Pascabencana Sumatra
-
KPK 'Korek' Ketum Hiswana Migas di Pusaran Korupsi Digitalisasi SPBU Pertamina
-
Kejar Target Sebelum Ramadan, Satgas Galapana DPR RI Desak Sinkronisasi Data Huntara di Aceh