Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan curahan hati seorang wanita tentang sang ibu yang tak bisa hadir di acara siraman viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah di akun Tiktoknya, wanita tersebut menceritakan bagaimana sang ibu sangat antusias memilih ukuran baju seragam untuk dikenakan di hari bahagia tersebut.
Ia bahkan menyisihkan gajinya untuk mempersiapkan baju bagi sang ibu di hari pernikahannya.
"Udah dari jauh-jauh hari nyisihin uang dari gajiku untuk ngasih mami baju terindah di hari pernikahan ku nanti," tulis wanita tersebut dalam videonya, dikutip suara.com, Kamis (12/8/2021).
"Udah happy banget fitting terakhir, nggak sabar untuk nunggu hari pernikahan kita bisa berkumpul sama orang-orang tersayang," lanjutnya.
Wanita tersebut harus menelan kekecewaan karena sang ibu dilarang hadir pada prosesi siraman yang digelar beberapa sebelum hari pernikahannya.
"Hari H aku siraman mamiku dilarang datang untuk menyaksikan prosesi rangkaian menuju hari pernikahanku," tulis wanita tersebut.
Meskipun sang ibu tak bisa hadir di acara siraman, wanita tersebut merasa bersyukur bisa sungkem pada ibunya di hari pernikahan.
Ia juga mengucapkan terima kasih pada orang tua serta segenap keluarga yang menyayanginya.
Baca Juga: Heboh! Sneaker Motif Parpol di E-Commerce, Sepasang Dihargai Rp 155 Ribu
"Walaupun mami nggak bisa memakai baju cantik dari aku, walaupun mami hanya bisa menyaksikan ijab kobul pernikahanku, tapi aku bahagia sekali bisa sungkem sama mami papi kandungku," ujarnya lagi.
"Terima kasih papi, ibu sambungku, dan segelintir keluargaku atau sahabat yang telah menguatkanku dan menyayangiku," pungkasnya.
Dalam kolom komentar, wanita tersebut menjelaskan bahwa sang ibu tak bisa hadiri acara siraman karena dilarang oleh orang tua sang bapak.
Para warganet lantas memberikan beragam komentar usai melihat video tersebut.
"Dilarang sama orangtua bapakku," tulis wanita tersebut.
"Yang hatinya hancur bukan cuma mbaknya, percayalah ibumu juga hatinya hancur berkeping-keping," komentar salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Fakta Pria yang Buka Pagar Sampai Ambruk Menimpa Mobil, Sempat Dikira ART
-
Video Suami Joget Mesra dengan Pengasuh Anak Panen Kritikan, Malah Dibela Istri
-
Bikin Syok! Organ Intimnya Harus di Amputasi, Pria Ini Ingin Akhiri Hidupnya
-
Heboh! Sneaker Motif Parpol di E-Commerce, Sepasang Dihargai Rp 155 Ribu
-
Viral Video Olimpiade Adu Kipas Angin Bikin Melongo, Ada Wasit sampai Tribun Penonton
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
42 Ribu Rumah Hilang, Bupati Aceh Tamiang Minta BLT hingga Bantuan Pangan ke Presiden Prabowo
-
Tanggul Belum Diperbaiki, Kampung Raja Aceh Tamiang Kembali Terendam Banjir
-
Prabowo Setujui Satgas Kuala! Anggarkan Rp60 Triliun untuk Keruk Sungai dari Laut
-
Tawuran Awali Tahun Baru di Jakarta, Pengamat Sebut Solusi Pemprov DKI Hanya Sentuh Permukaan
-
Tiket Museum Nasional Naik Drastis, Pengamat: Edukasi Jangan Dijadikan Bisnis!
-
Timbunan Sampah Malam Tahun Baru Jogja Capai 30 Ton, Didominasi Alas Plastik dan Gelas Minuman
-
Nasib Pedagang BKT: Tolak Setoran Preman, Babak Belur Dihajar 'Eksekutor'
-
Ragunan 'Meledak' di Tahun Baru, Pengunjung Tembus 113 Ribu Orang Sehari
-
KUHP Baru Berlaku Besok, YLBHI Minta Perppu Diterbitkan Sampai Aturan Turunan Lengkap
-
KUHAP Baru Berlaku Besok, YLBHI Sebut Indonesia Darurat Hukum