Suara.com - Profil Percha Leanpuri menjadi sorotan setelah kabar meninggalnya tersebar luas. Anggota Komisi VI DPR RI periode 2019-2024 ini meninggal dunia pada Kamis, 20 Agustus 2021.
Siapa Percha Leanpuri sebenarnya? Apa penyebab kematian Percha Leanpuri? Simak selengkapnya dalam profil Percha Leanpuri yang dirangkum Suara.com dari berbagai sumber.
Latar Belakang Percha Leanpuri
Selain anggota DPR RI, Percha Leanpuri adalah anak perempuan pertama Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru. Percha Leanpuri pernah menjadi anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) termuda pada masanya.
Pemilik nama lengkap Percha Leanpuri, B.Bus., M.B.A. ini lahir di Belitang, Sumatera Selatan pada tanggal 24 Juni 1986. Namanya adalah akronim dari Percampuran Lematang, Ogan, Way Umpu, Komering.
Percha Leanpuri berasal dari keluarga yang melek politik karena hampir semua keluarganya berlatar belakang politisi. Kakek dari ayahnya adalah seorang pesirah di salah satu daerah Sumatera Selatan, tepatnya di daerah Belitang.
Lalu, Kakek dari ibunya adalah mantan Wali kota Palembang yang menjabat selama dua periode (Drs. H. Husni M.M). Sedangkan bapaknya adalah Gubernur Sumatera Selatan periode 2018-2023 sekaligus seorang mantan Bupati OKU Timur dua Periode H.Herman Deru.
Pada umur 23 tahun, Percha sudah terpilih sebagai DPD RI dari Provinsi kelahiran Sumatera Selatan dan menjadikannya sebagai Anggota DPD RI termuda periode 2009-2014. Suami Percha Leanpuri adalah Syamsuddin Isaac Suryamanggala yang merupakan Direktur RSUD Siti Fatimah Palembang.
Baca Juga: Melepas Percha, Gubernur Herman Deru: Kami Dititipkan Anak Tanpa Cacat, Maafkan Papa Nak
Prestasi dan Pendidikan Percha Leanpuri
Percha Leanpuri merupakan lulusan dari Victoria University (Sunway College) Malaysia. Ia melanjutkan pendidikan S2 di University Of Ballarat (Unity College) Malaysia.
Tidak hanya itu, Percha Leanpuri juga memiliki segudang prestasi sebelum masuk ke dunia politik. Percha Leanpuri sudah malang melintang menjadi model dan penari.
- Juara 3 pentas bintang pelajar TVRI 1998
- The best catwalk Wajah Sumex 2000
- The best catwalk busana daerah 2000
- The best catwalk supermodel YAPMI SUMSEL 2001
- The best performance supermodel YAPMI INDONESIA 2001
- Indonesian delegator ASEAN YOUTH CAMP 2002 Myanmar
- Indonesian dancer EXPO 2000, Hannover, Jerman
- Indonesian dancer FLORIADE 2001, Amsterdam, Belanda.
Perjalanan Karier Politik Percha Leanpuri
Percha Leanpuri adalah seorang politikus Indonesia yang cukup banyak pengalaman. Meskipun usianya masih muda, tapi karier Percha Leanpuri di dunia politik terbilang mumpuni.
Berikut ini riwayat perjalanan karier Percha Leanpuri:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Kondisi Terkini Pelaku Ledakan SMAN 72 Jakarta: Masih Lemas, Polisi Tunggu Lampu Hijau Dokter
-
Duka Longsor Cilacap: 16 Nyawa Melayang, BNPB Akui Peringatan Dini Bencana Masih Rapuh
-
Misteri Kematian Brigadir Esco: Istri Jadi Tersangka, Benarkah Ada Perwira 'W' Terlibat?
-
Semangat Hari Pahlawan, PLN Hadirkan Cahaya Bagi Masyarakat di Konawe Sulawesi Tenggara
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
Stafsus BGN Tak Khawatir Anaknya Keracunan karena Ikut Dapat MBG: Alhamdulillah Aman
-
Heboh Tuduhan Ijazah Palsu Hakim MK Arsul Sani, MKD DPR Disebut Bakal Turun Tangan
-
Pemkab Jember Kebut Perbaikan Jalan di Ratusan Titik, Target Rampung Akhir 2025
-
Kejagung Geledah Sejumlah Rumah Petinggi Ditjen Pajak, Usut Dugaan Suap Tax Amnesty
-
Kepala BGN Soal Pernyataan Waka DPR: Program MBG Haram Tanpa Tenaga Paham Gizi