Suara.com - Viral curahan hati seorang Make Up Artist (MUA) yang bertanya tentang tarif meriasnya baru-baru ini. Cerita tersebut dibagikan oleh pemilik akun TikTok Lamia Nurlaila4.
"Mau tanya ke MUA MUA...," tulis sang pemilik akun sebagai keterangan unggahan seperti dikutip oleh Suara.com, Jumat (8/10/2021).
MUA di kampung
Dalam video singkat yang diunggah, sang pemilik akun menanyakan pendapat warganet seputar tarif make up-nya. Ia merupakan seorang MUA di kampung.
"Make up kayak gini Rp 25 ribu apakah terlalu mahal?" tanya sang pemilik akun.
Ia menuturkan bahwa tarif meriasnya adalah Rp 25 ribu. Tarif tersebut ditentukan berdasarkan tarif make up di kampungnya.
"Soalnya saya di kampung," ungkapnya.
Kemudian, ia memperlihatkan hasil riasannya. Sang pemilik akun merias wajahnya sendiri. Ia menggunakan complexion Ultima II. Wajahnya tampak lebih cantik dan cerah.
Respons warganet
Baca Juga: Viral! Terbang Gesit Bak Roket, Merpati Jaguar Diklaim Seharga Rp 1,5 Miliar
Melihat video tersebut, warganet memberikan beragam komentar. Mereka merasa biaya Rp 25 ribu terlalu murah untuk hasil riasan sang pemilik akun.
"Make upnya emang belum alus. Bagian alis terutama, tapi overall oke oke dan 25 ribu tetep kemurahan," ujar warganet.
"Rugi banget mbaknya kalau make up sebagus itu cuma Rp 35 ribu," kata warganet.
"25 ribu tidak sebanding dengan hasil make up kamu yang bagus itu, minimal Rp 100 ribu. Kamu harus punya rate karena kamu beli itu juga nggak pakai daun. Semangat kamu," saran warganet.
"Kalau di kampung mau ngasih 50 aja susah. Sumpah si aku pernah ada salon di kampung tak kasih 250 ribu dia heran," ungkap warganet.
"Plis sekarang minimal 100 ribu harga make up woi, 25 ribu beli boba doang," celetuk warganet.
Berita Terkait
-
Viral! Terbang Gesit Bak Roket, Merpati Jaguar Diklaim Seharga Rp 1,5 Miliar
-
Viral Ade Londok Tagih Janji Raffi Ahmad Naik Umrah, Cara Bicaranya Dikritik!
-
Kagum Penampilan Dalang Cilik Asal Rejowinangun, Sandiaga Uno Ingin Ajak Tampil ke Amerika
-
CEK FAKTA: Video Jokowi Joget di Tengah Kerumunan Tak Patuh Prokes di Papua, Benarkah?
-
Viral! Dua Anak Harimau Jawa Ditemukan di Banjarnegara, Warganet: Gak Mungkin Lah
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani
-
BGN Ancam Suspend Dapur MBG Tanpa Sertifikat Higiene, Target Nol Keracunan 2026