Suara.com - Kisah seorang wanita yang riasan pernikahannya dipilihkan oleh mertua viral di media sosial. Cerita tersebut dibagikan oleh pemilik akun TikTok Yessynoviherlina belum lama ini.
Sedikitnya, 1,8 juta pengguna TikTok telah menyaksikan video tersebut.
Dalam video singkat yang diunggah, wanita berhijab itu menuturkan bahwa perias atau make up artist (MUA) yang mendandaninya dipilihkan oleh sang mertua.
"MUA pilihan sendiri (X)
MUA pilihan mertua (V)," tulisnya sebagai keterangan video, seperti dikutip oleh Suara.com, Kamis (4/11/2021).
Wanita tersebut menunjukan foto pernikahannya setelah dirias. Ia tampil menawan mengenakan pakaian adat Melayu berwarna merah.
Di kepalanya terdapat hiasan kepala berwarna emas yang cukup besar.
Meski dipilihkan oleh sang mertua, riasan wanita tersebut tampak memesona. Mempelai wanita itu tampak anggun dan elegan dengan riasan bernuansa nude itu.
Melihat video tersebut, warganet memberikan beragam reaksi. Beberapa dari mereka memuji MUA sang mempelai wanita.
"Mertuanya nggak ada obat, cantik banget sih keren," ujar warganet.
Baca Juga: Catat Tanggalnya! HYBE Akan Membuat Serial Webtoon BTS, TXT, hingga ENHYPEN
"Cantik banget ibu, saya yang perempuan aja suka lihatnya," kata warganet.
"Cakep banget, manglingi kak, hebat mertuanya," puji warganet.
"Mantu kesayangan berarti," tutur warganet.
"MasaAllah cantik banget... semoga selalu bahagia dan selalu menebar kebahagiaan aamiin," tutur warganet.
MUA Nikah Dipilihin Calon Mertua, Hasilnya Mencengangkan
Sebelumnya, sempat viral kisah serupa. Sebuah akun TikTok @andinurulhikmah mengaku bahwa MUA yang dia gunakan untuk menikah adalah atas pilihan mertua. Dalam video tersebut mulanya ia menampilkan foto asli bertalar biru.
Berita Terkait
-
Catat Tanggalnya! HYBE Akan Membuat Serial Webtoon BTS, TXT, hingga ENHYPEN
-
Bule di Bali Viral, Pakai Seragam Indomaret Sambil Menyapu Dan Melayani Pelanggan
-
Iseng Beli Mystery Box di E-Commerce, Isinya Bikin Ngakak
-
Sindir Pemotor Lewat Media Sosial, Ridwan Kamil: Beli Motor tapi Tak Bisa Beli Akal Sehat
-
Nyesek! Viral Pria Rayakan 1 Tahun Anniversary Pernikahan di Kuburan Istri
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
PSI Incar Jawa Tengah Jadi Kandang Gajah, Hasto PDIP Kasih Respons Santai, Begini Katanya
-
Rakernas I 2026: PDIP Bakal Umumkan Sikap Resmi Terkait Wacana Pilkada di Akhir Acara
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Politik Adalah Alat Pengabdian, Bukan Sekadar Kejar Jabatan
-
Megawati Dorong Politik Berbasis Kearifan Lokal: Peradaban Diukur dari Cara Menghormati Bumi
-
Instruksi Tegas Megawati di HUT ke-53 PDIP: Kader Wajib Jaga Alam, Hingga Lawan Keserakahan
-
Kritik Keras Regulasi Karpet Merah Konsesi, Megawati: Itu Pemicu Bencana Ekologis di Sumatra
-
Megawati di HUT ke-53 PDIP: Krisis Iklim Adalah Ancaman Nyata, Generasi Muda Paling Dirugikan
-
Megawati Kecam Intervensi AS di Venezuela: Ini Imperialisme Modern!
-
Rocky Gerung Ngaku Girang Hadir di HUT ke-53 PDIP, Puji Pidato Megawati: Jernih, Tulus, dan Berani
-
BGN Ancam Suspend Dapur MBG Tanpa Sertifikat Higiene, Target Nol Keracunan 2026