Suara.com - Sabtu lalu dalam rakorda DPD Partai Gerindra Sumatera Barat, Sandiaga Uno mengimbau semua kader, simpatisan, dan warga Sumatera Barat mendukung Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di pemilihan presiden 2024.
Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga itu juga menyatakan mendukung Prabowo yang sekarang menjabat menteri pertahanan untuk maju menjadi calon presiden.
Sandiaga juga mendukung Andre Rosiade menjadi calon gubernur Sumatera Barat.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif itu berpesan kepada kader Gerindra untuk menjadi agen ekonomi kreatif. Dengan ekonomi yang membaik, partai juga akan semakin berkembang, kata dia.
“Saya sangat senang melihat stand-stand UMKM yang digelar oleh emak-emak Gerindra Sumbar di arena rakorda ini. Ini sangat bagus sekali. Kami harapkan, kader Partai Gerindra Sumbar bisa menjadi kader yang mampu membangkitkan ekonomi kreatif masyarakat, khususnya Sumbar,” katanya.
Ketua DPD Partai Gerindra Sumatera Barat Andre Rosiade mengapresiasi dukungan Sandiaga.
“Alhamdulillah, setelah Ketua Harian Bang Dasco, Wakil Ketua Dewan Pembina Sandiaga Uno juga hadir. Ini akan menambah semangat bagi kader-kader Gerindra di Sumbar untuk memenangkan Prabowo sebagai Presiden 2024 dan Gerindra di Pileg 2024,” kata Andre.
Berita Terkait
-
Sandiaga Uno Ajak Masyarakat Atasi Food Waste dengan Cara Sehat dan Bermakna
-
Emiten Milik Sandiaga Uno SRTG Tekor Rp 2,43 Triliun di Kuartal III-2025
-
Pendidikan Widiyanti Putri vs Sandiaga Uno, Kinerja Jadi Menteri Pariwisata Dibandingkan
-
Indonesia Siap Unjuk Gigi di Medical Tourism, Sandiaga Uno: Terapkan 3P
-
Sandiaga Bahas Fenomena 'Rojali': Dulu Zaman Saya Rombongan jadi Beli, Bukan Rombongan Jarang Beli
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Lewat 1x24 Jam Pasca-OTT, Dalih KPK Baru Umumkan Gubernur Riau Tersangka: Masalah Teknis, Bukan...
-
Bappenas Sebut Penerapan Manajemen Risiko Menjadi Arah Baru Dalam Tata Kelola Pembangunan Nasional
-
Adies Kadir Lolos Sanksi Etik MKD Dinilai Kabar Baik, Golkar: Konstituen di Dapil Pasti Ikut Senang
-
Bobby Nasution Apresiasi Kafilah Sumut Raih Peringkat Tujuh Nasional STQH di Kendari
-
Ribuan Personel Gabungan Jaga Demo Buruh di DPR! Polda Metro Jaya Akan Pastikan Tertib
-
Gak Punya Otak! ASN di Pasuruan Berkali-kali Cabuli Keponakan, Modusnya Begini
-
Hasil 'Jatah Preman' Rp2,25 M, Gubernur Riau Palak Anak Buah buat Pelesiran ke London hingga Brasil
-
Hari Ini Bergerak Geruduk DPR, Demo Buruh KASBI Bakal Dijaga Ketat 1.464 Aparat
-
5 Fakta PNS Probolinggo Memperkosa Keponakan Hingga Korban Depresi
-
Inovasi AI yang Mendorong Kualitas Riset dan Akademik Indonesia