Suara.com - Saling memberikan uang atau sering kali disebut THR saat lebaran memang banyak dilakukan oleh keluarga.
Pemberian THR biasanya diberikan dari yang tua ke yang muda atau orangtua ke anak/cucu.
Membahas soal pemberian THR, sebuah keluarga terlihat tengah memberikan THR pada anak dan cucu dalam video yang diunggah akun Instagram @terangmedia.
Para anak dan cucu berbaris menunggu giliran untuk mendapatkan uang dari orangtua.
Setiap orang akan mendapatkan satu amplop masing-masing.
Namun dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @terangmedia, seorang pria mencoba trik agar mendapatkan THR dua kali.
Ia ikut berbaris kembali dengan penampilan lain dengan mengenakan hijab.
Pria tersebut mengenakan hijab dan bersalaman dengan orangtua. Untungnya si ayah segera menyadari bahwa pria tersebut tengah menyamar.
Sadar bahwa yang memakai jilbab tersebut adalah seorang laki-laki, sang ayah langsung menggeplak kepala pria itu.
Baca Juga: Pesan Ikan Asin, Warganet Ini Bingung Saat Lihat Penampakannya Mirip Kuda Laut
Digeplak kepalanya, pria tersebut hanya tertawa terbahak.
"Untung bapaknya sadar," tulis akun Instagram @terangmedia.
Video tersebut sontak mendapatkan berbagai respons dari warganet.
"Seru banget babehnya," komentar warganet.
"Geplaknya beneran," imbuh warganet lain.
"Maen keplak aje tuh bapak," tulis warganet di kolom komentar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Bupati Jember: Mulai 2026 setiap triwulan OPD dievaluasi bersama DPRD
-
Bobby Nasution Tak Kunjung Diperiksa, Penyidik KPK Rossa Purbo Bekti Dilaporkan ke Dewas KPK
-
Kasus Tudingan Ijazah Palsu Arsul Sani Masuk Babak Baru, Kini Ada Aduan Masuk ke MKD DPR RI
-
Menpar Kena 'Sentil' Komisi VII DPR, Proyek Lift Kaca di Pantai Kelingking Turut Disinggung
-
Waspada Game Online Terafiliasi Judol Ancam Generasi Muda, Aparat Didesak Bertindak Tegas
-
'Nanti Diedit-edit!' Arsul Sani Pamer Ijazah S3 Asli, Tapi Takut Difoto Wartawan
-
Seribu Keluarga Lulus Jadi PKH, Gubernur Ahmad Luthfi Dorong Kemandirian Warga
-
Apresiasi Kejujuran, KPK Undang 6 Siswa SD Penemu Ponsel untuk Podcast Antikorupsi
-
Dituduh Pakai Ijazah Palsu, Hakim MK Arsul Sani Buka Suara: Nanti Diedit-edit, Saya Pusing
-
Dituduh Palsu, Hakim MK Arsul Sani Pamerkan Ijazah Berikut Transkrip Nilainya: Ini yang Asli!