Suara.com - Komisi Pemberantasan Korupsi menyampaikan duka cita atas wafatnya Menpan RB Tjahjo Kumolo, Jumat (1/7/2022).
Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron bersaksi, politikus senior PDI Perjuangan itu sosol orang baik dan bijaksana.
"Saya pribadi maupun atas nama keluarga besar KPK berduka atas meninggalnya pak Tjahjo Kumolo, Saya bersaksi beliau orang baik, bijaksana, sabar dan sangat mencintai Indonesia," kata Ghufron kepada Suara.com, Jumat (1/7/2022).
Selain itu, kata Ghufron, sosok almarhum Tjahjo Kumolo cukup berjasa membantu lembaga antirasuah selama peralihan pegawai KPK menjadi ASN. "Beliau selama ini sangat berjasa dan membantu proses transisi pegawai KPK menjadi ASN," ujarnya.
Ghufron pun mendoakan almarhum Tjahjo meninggal dalam keadaan terbaik. "Semoga dosanya diampuni dan amalnya diterima," imbuhnya.
Sebelum dimakamkan, mendiang Tjahjo akan disemayamkan di rumah dinasnya di kawasan Widya Chandra, Jakarta Selatan. Setelah itu, mendiang Tjahjo akan dishalatkan di masjid yang berada di lingkungan kantor KemenPAN RB.
Jenazah Tjahjo nanti akan dimakamkan secama militer di taman makam pahlawan atua TMP Kalibata.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Banjir dan Longsor Berulang, Auriga Ungkap Deforestasi 'Legal' Jadi Biang Kerok
-
Bahas Kasus Suami Jadi Tersangka Usai Kejar Jambret Istri, Komisi III DPR Sampai Istighfar Dua Kali
-
KSP Qodari Jawab Soal Isu Reshuffle Kabinet: Hanya Presiden dan Tuhan yang Tahu
-
KPK Geledah Kantor Dinas Perkim, Buntut Dugaan Korupsi yang Seret Wali Kota Madiun Non Aktif Maidi
-
Tolak Polri di Bawah Kementerian, Boni Hargens: Sikap Kapolri Jaga Arsitektur Demokrasi
-
4 Fakta Aturan Batik Korpri Terbaru 2026: Jadwal dan Siapa yang Wajib Pakai
-
Sore Ini Prabowo Lantik 8 Anggota DEN di Istana Negara
-
Reshuffle Kabinet: Menkomdigi Meutya Hafid Dikabarkan Diganti Angga Raka Prabowo
-
Isu Reshuffle Kabinet Jilid 5 Memanas, 7 Menteri Ini Bakal Diganti?
-
Kekerasan Banyak Terjadi di Ruang Domestik, PPAPP Soroti Rumah sebagai Lokasi Paling Rawan di Jaksel