Suara.com - Fenomena Citayam Fashion Week ternyata menjadi perhatian masyarakat Indonesia. Banyak dari kalangan aktris terkenal yang turut datang dan mengikuti fenomena tersebut. Bahkan, Citayam Fashion Week mendapatkan berbagai pujian dari luar negeri.
Citayam Fashion Week kemudian menginspirasi banyak daerah lain di Indonesia untuk membuat event sejenis. Berikut ini deretan daerah yang ikut tren Citayam Fashion Week di Indonesia.
1. Malang
Citayam Fashion Week rupanya menular ke Malang, Jawa Timur. Di Malang, fenomena ini disebut dengan Kayutangan Street Style karena berlokasi di Kayutangan Heritage Jalan Basuki Rahmat.
Tak main-main, Kayutangan Street Style melibatkan model, videografer dan fotografer yang tertarik dunia fashion. Namun, adanya fenomena ini menyebabkan keramaian dan kemacetan karena kendaraan parkir di pinggir trotoar. Kegiatan ini pun terpaksa dibubarkan oleh petugas.
2. Bandung
Tak hanya di Malang, fenomena Citayam Fashion Week juga diikuti masyarakat Bandung. Di wilayah ini, fenomena tersebut dinamai dengan Braga Fashion Week karena berada di pertigaan Jalan Braga dan Asia Afrika.
Acara di Bandung ini lebih terkonsep dengan tema “every color has a story”. Namun, sama seperti Malang, fenomena ini menyebabkan kemacetan jalan dan semakin padat saat akhir pekan.
3. Yogyakarta
Baca Juga: Viral Video Antrean Mobil di Sekitar Citayam Fashion Week, Warganet: Kasihan yang Pulang Kerja
Yogyakarta juga mengadopsi konsep Citayam Fashion Week dengan nama Malioboro Fashion Week. Emak-emak juga turut berpartisipasi dalam Malioboro Fashion Week tersebut. Emak-emak tersebut berjalan dengan mengenakan kebaya jaman dulu hingga sekarang bak model profesional.
Selain emak-emak, remaja perempuan dan anak sekolah pun turut bergabung. Banyak masyarakat yang memuji karena Malioboro Fashion Week memperkenalkan budaya Indonesia.
4. Surabaya
Salah satu kota di Jawa Timur ini juga meniru Citayam Fashion Week. Anak muda di Surabaya memamerkan busana putih dan denim berlenggak-lenggok di zebra cross tepatnya di Tunjungan Surabaya.
Banyak pula yang melakukan photoshoot di kawasan tersebut. Namun karena kepadatannya, gerombolan ini sempat dibubarkan Satpol PP.
5. Semarang
Berita Terkait
-
Viral Video Antrean Mobil di Sekitar Citayam Fashion Week, Warganet: Kasihan yang Pulang Kerja
-
Fenomena Citayam Fashion Week, Polisi Minta Warga Depok Jangan Gunakan Zebra Cross, Ini Alasannya
-
Sedih Tak Bisa Tampil di Citayam Fashion Week, Potret Terbaru Lucinta Luna usai Lepas Perban Bikin Penasaran
-
Kapten Vietnam U-16 Tebar Ancaman, Berhasrat Tembus Final Piala AFF U-16 2022
-
Citayam Fashion Week Bikin Macet, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Libatkan Ahli, Polisi Bedah Batas Kebebasan Berekspresi dalam Kasus Mens Rea Pandji Pragiwaksono
-
Prabowo Duga Ada Kekuatan Asing Bayar Segelintir Orang untuk Mengejek
-
Bantah Tak Kooperatif, Legislator Bekasi Nyumarno Sambangi KPK: Undangan Tak Sampai ke Alamat KTP
-
Prabowo Janjikan Kampus Kedokteran Gratis
-
50 Medsos Lokal Ramaikan ISMN Yogyakarta Meetup 2026, Bahas Kolaborasi di Era Digital
-
Diduga Disambar Petir, Lantai 5 Tzu Chi School PIK Terbakar: Kerugian Ditaksir Rp200 Juta
-
Gus Ipul Berkelakar soal Khofifah: Tiga Kali Pilgub Lawannya Sama, Bergantian Jadi Mensos
-
Waspada Banjir di Puncak Musim Hujan, Ini 5 Hal Penting yang Wajib Disiapkan
-
Rismon Siap Buka-bukaan di Sidang KIP Besok: Sebut Ijazah Gibran Tak Penuhi Dua Syarat Krusial
-
Tepis Isu Perpecahan Kabinet, Prabowo: Jangan Percaya Analisis Orang Sok Pintar di Medsos!