Suara.com - Wakil Presiden Ma'ruf Amin beserta istri Wury Ma'ruf Amin dan rombongan terbatas melakukan kunjungan kerja ke Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Rabu (10/8/2022). Ma'ruf dijadwalkan untuk meresmikan pembukaan One Pesantren One Product Kalimantan Selatan Expo 2022.
Wapres beserta rombongan bertolak ke Kalimantan Selatan menumpang Pesawat Kepresidenan Boeing 737-400 TNI AU dari Bandara Halim Perdanakusuma Jakarta, Rabu.
Berdasarkan informasi yang diterima dari Sekretariat Wakil Presiden, pesawat yang ditumpangi Ma'ruf akan mendarat di Bandara Syamsudin Noor, Banjarmasin, Kalimantan Selatan di hari yang sama.
Seusai mendarat, Ma'ruf Amin akan langsung menuju hotel untuk melakukan agenda internal dan beristirahat.
Keesokan harinya, Kamis (10/8/2022), Ma'ruf akan berangkat dari hotel ke Lapangan dr. Murjani Banjarbaru, Kalimantan Selatan, yang menjadi lokasi Kalimantan Selatan Expo 2022 dengan berkendara mobil.
Setelah meresmikan Kalimantan Expo 2022, Wapres akan meninjau Posyandu Kenanga di Kalimantan Selatan, sebelum kembali ke Bandara Syamsudin Noor, Banjarmasin untuk pulang ke Jakarta menumpang pesawat yang sama. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Ma'ruf Amin Sebut Penghuni Surga Kebanyakan Orang Indonesia, Publik: Amin Paling Serius
-
Wakil Presiden Ma'ruf Amin Kantongi Daftar Nama Penjabat Gubernur di Tiga Provinsi Baru Papua
-
Lantik 1.992 Lulusan IPDN, Wapres Ma'ruf Harap Bisa Jadi Penggerak Akselerasi Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik
-
Ma'ruf Amin Ingatkan MUI Tak Terlibat Pencapresan: Cukup Beri Pedoman Pilih yang Terbaik
-
Wapres Maruf Sebut Pertemuan dengan Anies Kemarin Tak Ada Unsur Politik
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah
-
7 Provinsi Terkorup di Indonesia Versi ICW: Riau dan NTT Jadi Pemuncak
-
Mencurigakan! Kenapa Kerangka Manusia di Gedung ACC Baru Ditemukan Dua Bulan Setelah Kebakaran?
-
Dengar 'Curhatan' Kades, Dasco: DPR Kawal Masalah Lahan dan Dana Desa