Suara.com - Seorang ibu secara terang-terangan mengaku tak punya uang dan anaknya yang kelaparan hanya bisa makan nasi dengan air saja.
Alih-alih mendapatkan simpati, ibu tersebut malah dibanjiri hujatan dan komentar pedas.
Hal tersebut diketahui dari unggahan akun @terangmedia di jejaring media sosial Instagram.
Dalam unggahan video itu, si ibu merekam anak perempuannya yang tengah berada di dapur.
Anak perempuan itu mengaku dirinya lapar, namun si ibu mengaku tak memiliki lauk dan hanya ada nasi.
"Gapapa, yang penting bisa makan," ungkap si anak ditulis dalam keterangan dilihat Suara.com, Minggu (04/09/2022).
Anak perempuan itu pun lalu mengambil nasi dari panci ke piringnya. Setelah itu, si anak menuangkan air putih ke piring berisi nasi tersebut.
"Di situ emang nggak ada yang bisa dimasak buat lauk, nggak pegang banyak uang juga," beber si ibu.
Ibu itu juga memperlihatkan kulkas yang tak ada isinya dan begitu kosong melompong tak ada yang bisa dimasak untuk lauk anaknya.
Baca Juga: Sosok Ayah-Ibu Kompol Chuck Putranto: Brigjen Tri Utoyo asal Jember, Connie Madika asal Toraja
"Akhirnya, dia makan nasi yang campur sama air putih doang," lanjut ibu itu.
Bocah perempuan itu pun tampak perlahan makan nasi dan air tersebut di meja makan.
Melihat pemandangan di depannya, ibu itu mengaku tak tega dan meminta maaf kepada si anak.
"Ya Allah nangis banget, antara kasihan sama bersyukur punya anak yang kuat banget. Maafin mamah ya nak, mama gagal jadi mama yang baik buat kamu," tulis keterangan.
Rekaman video viral itu seketika mencuri atensi warganet hingga meninggalkan beragam tanggapan.
Kolom komentar dipenuhi dengan tanggapan pedas warganet kepada si ibu.
Berita Terkait
-
Sosok Ayah-Ibu Kompol Chuck Putranto: Brigjen Tri Utoyo asal Jember, Connie Madika asal Toraja
-
Dikritik Publik Karena Dinilai Dukung Istri Ferdy Sambo Tidak Ditahan, Kak Seto Bela Diri: Ibu-ibu Lainnya Juga
-
Tak Terima Dihujat Gegara Istri Ferdy Sambo, Kak Seto Bela Diri: Saya Spontan Bilang Bayi Harus Dekat Ibu
-
Beda Nasib Putri Candrawathi dan Ibu Rumah Tangga di Kota Makassar
-
Istri Ferdy Sambo Banyak Dibela, Angelina Sondakh Ungkap Perasaan Seorang Ibu Saat Dipisahkan dari Anaknya
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Tak Mau Renovasi! Ahmad Sahroni Pilih Robohkan Rumah Usai Dijarah Massa, Kenapa?
-
Borobudur Marathon 2025 Diikuti Peserta dari 38 Negara, Perputaran Ekonomi Diprediksi Di Atas Rp73 M
-
Langsung Ditangkap Polisi! Ini Tampang Pelaku yang Diduga Siksa dan Jadikan Pacar Komplotan Kriminal
-
Transfer Pusat Dipangkas, Pemkab Jember Andalkan PAD Untuk Kemandirian Fiskal
-
Pelaku Bom SMAN 72 Jakarta Dipindah Kamar, Polisi Segera Periksa Begitu Kondisi Pulih
-
Robohkan Rumah yang Dijarah hingga Rata Dengan Tanah, Ahmad Sahroni Sempat Ungkap Alasannya
-
Jelang Musda, Rizki Faisal Didukung Kader Hingga Ormas Pimpin Golkar Kepri
-
Hakim PN Palembang Raden Zaenal Arief Meninggal di Indekos, Kenapa?
-
Guru Besar UEU Kupas Tuntas Putusan MK 114/2025: Tidak Ada Larangan Polisi Menjabat di Luar Polri
-
MUI Tegaskan Domino Halal Selama Tanpa Unsur Perjudian