4. Hulu
Hulu bisa jadi pilihan Anda lainnya jika ingin menonton atau mengunduh beragam film denan legal. Namun bedanya,situs ini tidak sepenuhnya gratis. Meski begitu Hulu bisa jadi salah satu situs yang diunggulkan.
Disini ada banyak film yang bisa ditonton. Tak hanya itu, Hulu juga menyediakan beragam tayangan acara TV popular dari era 1990-an hingga 2000-an. Langsung saja kunjungi https://www.hulu.com
5. Klik Film
Klik Film merupakan situs nonton video secara online yang legal dan bebas malware yang pertama. Disini ada banyak film yang bisa Anda tonton dengan gratis. Tak hanya film Indonesia, Klik Film juga menyediakan beragam film dari mancanegara, seperti drama Korea, Thailand, Hongkong dan lain sebagainya.
Klik Film memiliki kelebihan dibanding situs nonton film lainnya, yakni situs ini bekerjasama dengan Falcon Pictures. Jadi Anda bisa menonton film-film yang diproduksi oleh falcon Pictures secara eksklusif. Silakan dilanjuut di www.klikfilm.com
Demikian ulasan mengenai link download film gratis selain di LK21 dan IndoXXI. Pastikan unduh mengunduh film favorit Anda melalui situs legal yang terpercaya.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Baca Juga: Deretan Film untuk Bantu Kamu Habiskan Akhir Pekan
Berita Terkait
-
Link Nonton Love In Contract Full Movie Sub Indo Episode 1-2
-
Link Nonton Film One Piece Red, Bukan di IndoXXI, LK21, dan Rebahin
-
Link Nonton Bisikan Jenazah Full Movie, Film Horor Viral Gara-gara Vidi Aldiano dan Deddy Corbuzier
-
Link Nonton Love in Contract Sub Indo Episode 1-16 Tamat
-
Daftar Link Nonton Film Streaming Gratis, Pengganti IndoXXI dan LK21
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
KPK Tancap Gas Sidik Korupsi Bansos, Meski Rudi Tanoe Terus Ajukan Praperadilan
-
Malam Penganugerahan Pegadaian Media Awards 2025 Sukses Digelar, Ini Daftar Para Jawaranya
-
Sekjen PBNU Minta Pengurus Tenang di Tengah Isu Pelengseran Gus Yahya dari Kursi Ketua Umum
-
Kader Muda PDIP Ditantang Teladani Pahlawan: Berjuang Tanpa Tanya Jabatan
-
Kementerian PU Tingkatkan Kapasitas Petugas Pelayanan Publik
-
Bukan Cuma Guru Ngaji, Ketua Kelompok Pengajian di Jember Kini Dapat Uang Insentif
-
Siswa Mengadu soal Perundungan di Sekolah, Wagub Rano Karno Janji Usut Tuntas
-
Mendagri Harap Karang Taruna Jadi Motor Penggerak Perubahan Desa
-
Tak Terima Jadi Tersangka, Kakak Hary Tanoe Kembali Ajukan Praperadilan Lawan KPK
-
Hadiri Acara 50 Tahun Kemerdekaan Republik Angola, Mendagri: Kehormatan Besar bagi Rakyat Indonesia