Suara.com - Pengamat politik Rocky Gerung ikut menanggapi soal kabar Ganjar Pranowo yang percaya diri siap maju dalam Pilpres 2024.
Rocky Gerung menilai bahwa Ganjar berani dan nekat menyampaikan dirinya siap nyapres karena ada dukungan atau backingan dari 'kakak pembina'.
"Ganjar akhirnya nekat melawan, tapi Ganjar nggak bakal berani melawan kalau 'kakak pembina' nggak bilang lawan kan," tutur Rocky Gerung dikutip Suara.com pada Jumat (21/10/2022) dari tayangan video kanal YouTube Rocky Gerung Official.
'Kakak pembina' Ganjar yang dicurigai oleh Rocky Gerung adalah sosok Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Menurutnya, Jokowi yang kemarin bertemu dengan Megawati memang bisa saja tetap membahas soal Puan Maharani.
Namun tak bisa dipungkiri juga, Rocky menduga mungkin Jokowi sudah memutuskan untuk mendukung Ganjar dengan resiko apapun.
"Artinya saya kira pak Jokowi udah putuskan 'udah Ganjar aja deh', apapun resikonya," lanjutnya menambahkan.
"Ganjar pasang posisi sekarang karena posisinya sudah di back up pak Jokowi,” sambungnya.
Rocky memaparkan bahwa Ganjar lebih memilih sikap menantang terhadap Megawati.
Baca Juga: Presiden Jokowi Bertemu Tony Blair Membahas Tentang Pemindahan ASN
Sebab, calon presiden dari PDI Perjuangan digadang-gadang sudah ditentukan oleh sang Ketum Partai Megawati Soekarnoputri.
Ganjar pun disebut lebih baik menantang sekarang, daripada nantinya dipermalukan.
Mulanya Bungkam, Ganjar Pranowo Kini Pede Nyapres, Diduga Dapat Petuah dari Jokowi
Pengamat politik Hendri Satrio menduga kepercayaan diri Ganjar tersebut disinyalir didapatkannya dari sang Presiden Joko Widodo.
Mulanya Hendri menyampaikan bahwa Ganjar mungkin dapat banyak saran hingga dia memberi pernyataan siap nyapres.
Lalu, Hendri menyinggung soal momen deklarasi Anies Baswedan sebagai capres dari Partai NasDem. Pada saat yang bersamaan juga, Ganjar dikabarkan tertangkap kamera tengah bersama Jokowi di Jawa Tengah.
Tag
Berita Terkait
-
Presiden Jokowi Bertemu Tony Blair Membahas Tentang Pemindahan ASN
-
Nggak Ada Kapoknya! Bambang Tri Pernah Dipenjara Gegara Kasus Jokowi Undercover, Kini Nekat Gugat Ijazah Presiden
-
Rampung Nyatakan Siap Nyapres, Ganjar Pranowo Tetap Manut kepada Megawati, Main Aman?
-
Sentil Ganjar, Kader PDIP: Coba Contoh Mbak Puan Saat Bilang 'Kalau Ada yang Mau Saya Jadi Presiden'
-
Fakta Rektor UGM Akui Dibayar Jokowi Soal Kecurangan Ijazah Palsu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Koalisi Sipil Sebut Usulan Pahlawan Upaya Cuci Dosa Soeharto: Cuma Orang Gila Maafkan Diri Sendiri
-
Gubernur Riau Telah Terima Uang Pemerasan Rp4,05 Miliar, Ada yang Mengalir ke PKB?
-
Rumah Hakim Kasus Korupsi Anak Buah Bobby Terbakar, Begini Kata Polisi usai 2 Kali TKP
-
Hotman Paris Sebut Saksi Ahli CMNP Jadi 'Senjata Makan Tuan' dalam Sidang Sengketa NCD
-
Lagi Jadi Fokus Dirut Transjakarta, Kenapa Mode Share Transportasi Umum di Jakarta Baru 22 Persen?
-
Rumah Hakim PN Medan Kebakaran, Sengaja Dibakar atau Murni Kecelakaan?
-
Akhir Petualangan Dokter Predator, Priguna Anugerah Divonis 11 Tahun Penjara
-
Tolak Soeharto Pahlawan, Cerita Pilu Penyintas Tragedi Tanjung Priok: Ditelanjangi di Markas Kodim
-
Bukan Lagi Soal Look Good, Ini Prioritas Baru Kelas Menengah Indonesia yang Harus Dipahami Brand
-
Momen Haru Jokowi Saksikan Pelepasan Jenazah Raja Solo PB XIII, Ribuan Warga Tumpah Ruah