Suara.com - Memberi kata sambutan di sebuah acara kerap membuat kita grogi, apalagi jika acara tersebut kita yang melaksanakan. Agar tak gugup, yuk simak contoh pidato sambutan ketua pelaksana Isra Miraj 2023 berikut ini.
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Alhamdulillahirobbil alamin wabihi nasta'inu ala umuriddunya waddin wa sholatu wassalamu ala asrofil Ambiya Iwal mursalin wa'ala alihi washohbihi ajma'in Amma ba’du.
Yang terhormat bapak, ibu para hadirin sekalian yang dirahmati Allah.
Pertama-tama, mari kita panjatkan puji syukur ke hadirat Allah subhanahu wa ta'ala yang memberi rahmat Taufik dan hidayah, juga kesehatan pada kita sehingga bisa berkumpul di tempat ini.
Malam ini kita bersama akan memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad sallallahu alaihi wasallam.
Shalawat dan salam semoga senantiasa dilimpahkan kepada junjungan nabi kita Muhammad shallallahu alaihi wasallam, yang mengeluarkan manusia dari kegelapan menuju cahaya Kebenaran yaitu Islam.
Hadirin sekalian yang saya hormati,
Atas nama panitia penyelenggara peringatan Isra Mi'raj 2023, kami menyampaikan terima kasih pada semua pihak yang sudah berpartisipasi baik berupa tenaga maupun harta benda.
Semoga amal saudara bapak dan ibu semua diterima oleh Allah subhanahu wa ta'ala dan dicatat sebagai amal saleh dan mendapat balasan yang lebih baik dari Allah.
Marilah senantiasa kita melakukan sholawat dengan mengucap "Allahumma sholli 'ala sayyidina Muhammad wa'ala alihi sayyidina Muhammad".
Semoga dengan memperbanyak sholawat, Nabi Muhammad berkenan menolong kita di Yaumil Mahsyar kelak. Amin...
Hadirin sekalian yang saya hormati,
Izinkan saya mengucapkan terima kasih kepada bapak Ustadz (nama), atas kesediaannya untuk hadir dan dapat memberikan tausiah pada acara ini. Semoga apa yang disampaikan nanti bermanfaat bagi kita semua.
Selanjutnya saya sampaikan bahwa acara ini bisa terselenggara berkat dukungan dari (sebutkan pihak donatur satu persatu). Kami selaku panitia mengucapkan terima kasih atas sumbangan yang diberikan.
Berita Terkait
-
Kapan Isra Miraj 2023? Amalkan Ini di Malam Hari Jemput Pahala Berlimpah
-
Hukum Memberikan Coklat di Hari Valentine 2023 Menurut Islam, Bolehkah?
-
Doa Isra Miraj yang Perlu Diamalkan oleh Umat Muslim Tahun 2023
-
5 Amalan Khusus Isra Miraj, Diganjar Pahala Berlipat Ganda
-
Apakah Ada Cuti Bersama Isra Miraj 2023? Ini Aturan SKB 3 Menteri Terbaru
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Baru Tiba dari Luar Negeri, Prabowo Langsung Kumpulkan Menteri di Hambalang
-
Mayat Wanita Membusuk di Kali Pesanggrahan, Suami Histeris di TKP, Ada Apa?
-
Seskab Ungkap Percakapan Prabowo dan Zidane di Swiss, Bahas Rencana Besar?
-
Badan Geologi Ingatkan Longsor Susulan Masih Mengintai Cisarua, Ini Pemicunya
-
Percepatan Relokasi dan Tata Ruang Aman Jadi Fokus Mendagri Pascabencana
-
Langsung Ditelepon Prabowo, Menteri Trenggono Ungkap Kondisinya Usai Pingsan Saat Upacara
-
Bantah Tebang Pilih, Satgas Ungkap Proses di Balik Perintah Prabowo Sikat 28 Izin Perusahaan
-
Pengamat Nilai Pengacara Nadiem Tak Siap Hadapi Jaksa, Apa Alasannya?
-
Kasus Suami Jadi Tersangka Usai Bela Istri dari Jambret di Sleman, Ini Kronologi Versi Polisi
-
JPO 'Melayang' JIS-Ancol Bakal Jadi Ikon Baru Jakarta, Kapan Bisa Digunakan?