Suara.com - Jika kamu ditunjuk sebagai pembaca doa dalam acara Isra Miraj tahun ini, informasi contoh teks doa acara Isra Miraj 1444 H di lingkungan perumahan yang singkat dan bermakna mendalam berikut ini bisa menjadi rujukan.
Dalam sebuah acara, pembacaan doa adalah hal yang paling penting begitu juga dalam peringatan Hari Isra Miraj 1444 H yang jatuh pada tahun ini. Mari kita simak contoh teks di bawah ini.
Contoh Teks Doa Acara Isra Miraj
Assalamu'alaikum warohmatullahi wabarokatuh
Bismillaahirrohmaanirrohiim. Alhamdulillahi rabbil aalamiin, wassolatu wassalamu ‘ala isyrofil anbiya i walmursaliin, waala alihi washohbihii ajma’iin ammaba’adu.
Ya Allah Tuhan Yang Maha Esa,
Pada hari ini kami segenap (sebut nama instansi/lembaga/perumahan) bersimpuh di hadapanMU untuk mempersembahkan puji syukur karena pada hari ini kami bisa berkumpul untuk memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW.
Ya Allah Tuhan Yang Maha Penyayang,
Berilah kami kekuatan untuk berpegang teguh pada sunah RasulMu, jadikanlah kami sebagai orang yang selalu menghidupkan syari’at rasulMu dan masukkanlah kami ke dalam surgaMu.
Baca Juga: 20 Link Twibbon Isra Miraj 2023
Ya Allah Tuhan Yang Maha Agung,
Jadikanlah kegiatan hari ini agar menjadi jalan ibadah bagi kami untuk senantiasa tunduk dan patuh padaMu dan juga RasulMu. Tunjukkanlah kami jalan yang lurus, jalan orang-orang yang engkau ridhai.
Ya Allah ya Jabbar Dzat Tuhan yang Maha Kuasa,
Kami mohon padamu, mampukanlah kami agar selalu mendirikan sholat, sebagaimana perintah Rasulullah ketika Isra Miraj terjadi. Jadikan kami orang-orang yang khusyu' yang menjauh dari perbuatan keji dan mungkar.
"Allahuma inni as-aluka bi musyahadati israari al-muhibbin, wabilhalawatillati khash-shashasta biha sayyidil mursalin, hina asrarta bihi lailata as-sab’I wal ‘isyriina,anirham qalbiia al-haziin,tujibta da’wati,yaa-akramil akramiin."
Artinya: "Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan keagungan diperlihatkannya rahasia-rahasia para ahlul mahabbah dengan kemulian khalwat (pertemuan tersembunyi) yang hanya Engkau berikan kepada Nabi Muhammad pemimpin para Rasul ketika Engkau berikan kesempatan kepada beliau pada malam 27 Rajab, berikanlah hatiku yang sedang galau akan kasih sayang-Mu serta kabulkan doa-doaku, Wahai yang Maha memiliki kedermawanan."
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
OJK Pastikan Reformasi Pasar Modal Tetap Berjalan di Tengah Transisi Kepemimpinan
-
Pembangunan Huntara Terus Dikebut, 4.263 Unit Rampung di 3 Provinsi Terdampak Bencana
-
Prabowo Temui Sejumlah Tokoh yang Disebut Oposisi di Kertanegara, Bahas Korupsi hingga Oligarki
-
DLH DKI Pastikan RDF Plant Rorotan Beroperasi Aman, Keluhan Warga Jadi Bahan Evaluasi
-
Wamensos Agus Jabo Tekankan Adaptivitas Siswa Sekolah Rakyat Hadapi Perubahan Zaman
-
Belum Jadi Kader Resmi, Jokowi Disebut Sudah Ajak Relawannya untuk Masuk PSI
-
PDIP Sarankan Beberapa Langkah untuk Respons Merosotnya IHSG dan Mundurnya Pejabat BEI-OJK
-
Kunjungi SRMP 1 Deli Serdang, Gus Ipul Pastikan Sekolah Rakyat Ramah Disabilitas
-
Ahmad Muzani di Harlah NU: Bangsa Ini Berutang Jasa pada Kiai dan Santri
-
Sesuai Arahan Presiden, Gus Ipul Serahkan Santunan Ahli Waris Korban Banjir Deli Serdang